Pemko Pekanbaru
Super Hub Pemko Pekanbaru

Arti Kata

Arti Kata Green Flag Artinya, Bahasa Gaul, Hubungan, Ciri-ciri, Contoh, Arti Cewek Cowok Green Flag

arti kata green flag atau green flag artinya, arti green flag dalam Bahasa Gaul dan hubungan cinta, ciri-ciri, contoh, arti cewek cowok green flag

Penulis: pitos punjadi | Editor: Nolpitos Hendri
Foto Ilustrasi AI
ARTI KATA : Foto olahan kecerdasan buatan atau AI (Meta AI) oleh Nolpitos Hendri 13/11/2025. Arti Kata Green Flag Artinya, Bahasa Gaul, Hubungan, Ciri-ciri, Contoh, Arti Cewek Cowok Green Flag. Penjelasan tentang arti kata green flag atau green flag artinya dan arti green flag dalam Bahasa Gaul serta arti green flag dalam hubungan cinta dan ciri-ciri green flag hingga contoh green flag dan arti cewek green flag serta ciri-ciri cewek green flag termasuk arti cowok green flag dan ciri-ciri cowok green flag . 

Secara istilah, arti green flag dalam Bahasa Gaul adalah tanda perlaku postif atau baik yang ditunjukkan seseorang; atau tanda-tanda positif atau karakteristik baik dalam diri seseorang, terutama dalam konteks hubungan percintaan atau pertemanan.

Green flag digunakan untuk menyebut seseorang yang memiliki karakter positif dalam hubungan sosial.

Contohnya, seseorang yang bertanggung jawab, dewasa, jujur, penyayang, dan tidak kasar dapat disebut sebagai green flag.

Istilah green flag sering digunakan di media sosial untuk menggambarkan karakter seseorang atau hubungan yang positif.

Berikut contoh green flag dalam hubungan :

- Komunikasi yang baik dan terbuka

- Saling percaya dan menghormati

- Dukungan terhadap impian dan tujuan masing-masing

- Kemampuan untuk menyelesaikan konflik dengan dewasa

- Empati dan pengertian terhadap perasaan pasangan

Dengan mengenali green flag, seseorang dapat membangun hubungan yang lebih sehat dan bahagia.

C. Arti Green Flag dalam Hubungan Cinta

Secara istilah, arti green flag dalam hubungan cinta adalah tanda perilaku positif dari pasangan; atau tanda atau sinyal positif yang menunjukkan bahwa hubungan tersebut sehat, aman, dan memiliki potensi untuk berkembang.

Green flag mencerminkan perilaku dan kualitas positif dari pasangan yang menunjukkan bahwa mereka dapat diandalkan dan merupakan orang yang baik.

Berikut ciri-ciri green flag dalam hubungan cinta :

Halaman 2/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved