Ratusan tenaga honorer di lingkungan Kabupaten Kepulauan Meranti tidak bisa diakomodir masuk database PPPK
Jumat, 24 Januari 2025
Pada tahun ini Festival Perang Air akan dimulai pada 29 Januari 2025 mendatang, dan secara resmi akan dibuka pada 30 Januari 2025.
Kamis, 23 Januari 2025
Harga minyak goreng MinyakKita di pasar yang ada di Selatpanjang berkisah Rp 16.500 per kilogram.
Kamis, 23 Januari 2025
Pergeseran anggaran akan dilakukan pemerintah daerah setempat untuk mengakomodir sejumlah kegiatan 2024 yang rencananya masuk dalam skema tunda bayar.
Rabu, 22 Januari 2025
Bupati Kepulauan Meranti terpilih AKBP (Purn) H. Asmar mengatakan telah mendapatkan informasi terkait pelantikan kepala daerah tersebut
Rabu, 22 Januari 2025
Disdikbud Kepulauan Meranti menerima Surat Edaran Bersama Mendikdasmen, Menag dan Mendagri RI terkait pembelajaran selama Ramadhan 2025.
Selasa, 21 Januari 2025
Seorang lansia berjenis kelamin perempuan ditemukan tak bernyawa di sawah Dusun Melati, Desa Melai, Kabupaten Kepulauan Meranti
Selasa, 21 Januari 2025
Festival Lampu Lampion telah resmi dibuka Pemkab Kepulauan Meranti sempena Tahun Baru Imlek 2025 di Taman Cik Puan Selatpanjang,
Jumat, 17 Januari 2025
DPRD) Kepulauan Meranti telah mengirimkan syarat dan dokumen syarat pelantikan Bupati dan Wakil Bupati Kepulauan Meranti periode 2025-2030.
Jumat, 17 Januari 2025
DPRD Kepulauan Meranti Umumkan Asmar-Muzamil Sebagai Bupati dan Wakil Bupati Terpilih dalam rapat paripurna yang digelar Rabu (15/1/2025) malam
Kamis, 16 Januari 2025
Festival Perang Air atau yang biasa disebut Cian Cui di Kabupaten Kepulauan Meranti akan kembali dilaksanakan 2025 ini.
Rabu, 15 Januari 2025
Pendaftaran seleksi PPPK Kepulauan Meranti Tahap II memasuki hari terakhir, Rabu (15/1/2025).
Rabu, 15 Januari 2025
Kapolres Kepulauan Meranti AKBP Kurnia Setyawan SH SIK memimpin serah terima jabatan (Sertijab) pergeseran Jabatan Wakapolres
Senin, 13 Januari 2025
Komisi I akan terus mendorong kebijakan yang berpihak pada tenaga kerja honorer agar dapat diakomodasi dalam sistem kepegawaian pemerintah.
Senin, 13 Januari 2025
Kantor Imigrasi Kelas II TPI Selatpanjang membuka layanan Paspor Simpatik, pada hari libur Sabtu.
Minggu, 12 Januari 2025
Pemkab Kepulauan Meranti menemukan satu aset daerah yakni sebidang tanah yang berada di Kelurahan Selatpanjang Selatan.
Minggu, 12 Januari 2025
Sejauh seluruh penumpang di Pelabuhan Tanjung Harapan, Kepulauan Meranti bisa diakomodir dan tidak ada kendala yang berarti saat momen Nataru
Minggu, 12 Januari 2025
Tiga Paslon Pilkada Kepulauan Meranti 2024 tidak hadir pada saat penetapan AKBP (Purn) H. Asmar-Muzammil Baharuddin sebagai Bupati dan wakil Bupati.
Kamis, 9 Januari 2025
Setelah ditetapkan sebagai Bupati dan Wakil Bupati Kepulauan Meranti, Kamis (9/1/2024), Asmar mengaku bersyukur dan bahagia.
Kamis, 9 Januari 2025
Asmar-Muzammil Baharuddin ditetapkan sebagai Bupati dan Wakil Bupati pada Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kepulauan Meranti tahun 2024.
Kamis, 9 Januari 2025