TAG
Kemenag Riau
-
Kanwil Kemenag Riau Salurkan Donasi Rp 1,5 Miliar Bantu Korban Bencana Sumatera
Para pegawai di 12 Kantor Kemenag di Wilayah Riau menyalurkan donasi untuk warga terdampak banjir bandang dan tanah longsor di Sumatera.
Jumat, 19 Desember 2025 -
Pengelola Pesantren di Riau Harus Memastikan Bangunan Dalam Kondisi Layak
Para pengelola pesantren di Provinsi Riau harus memastikan kondisi bangunannya layak untuk aktivitas ibadah dan pendidikan.
Senin, 20 Oktober 2025 -
Kanwil Kemenag Riau Masih Tunggu Kuota Haji Tahun 2026
Kuota haji untuk Provinsi Riau Riau pada musim haji 2026 sampai saat ini belum ada kepastian.
Selasa, 30 September 2025 -
Calon Pengantin di Riau Diajak untuk Beri Wakaf Tunai
Para calon pengantin atau catin diajak untuk ikut memberi wakaf tunai.
Kamis, 11 September 2025 -
Angka Pernikahan Tercatat di Riau Turun, Diduga Pernikahan Siri Jadi Penyebab
Angka pernikahan tercatat di Provinsi Riau mengalami penurunan signifikan sepanjang tahun 2024.
Selasa, 9 September 2025 -
Puluhan Peserta Ikuti Festival Gambus Bintang Vokalis Kanwil Kemenag Riau 2025
Sebanyak 31 peserta ikut dalam Festival Gambus Bintang Vokalis Kanwil Kemenag Riau 2025 yang mulai bergulir, Rabu (20/8/2025).
Rabu, 20 Agustus 2025 -
Banyak Sabar, Waktu Tunggu Haji di Provinsi Riau Capai 27 Tahun
Waktu tunggu untuk berangkat bagi jemaah haji asal Riau saat ini mencapai 27 tahun.
Jumat, 18 Juli 2025 -
Rangkaian Ibadah Haji 1446 H Tuntas, Kanwil Kemenag Riau Bersyukur Pelaksanaan Sukses
Seluruh jemaah haji asal Provinsi Riau sudah menuntaskan rangkaian ibadah haji tahun 1446 H di tanah suci dan sudah kembali.
Jumat, 18 Juli 2025 -
Kemenag Riau Batalkan Mendadak Payroll BTN, Tersandung Kebijakan Sekjen Kementerian
Rencana pemindahan payroll pegawai Kanwil Kemenag Provinsi Riau dari BSI ke BTN dibatalkan secara mendadak.
Selasa, 15 Juli 2025 -
Tersisa 2 Orang Lagi, Kloter Terakhir Jamaah Haji Riau Dijadwalkan Tiba di Tanah Air 6 Juli
Dari total keseluruhan jamaah haji Riau tahun ini, sebanyak 7 orang dinyatakan wafat di Tanah Suci.
Jumat, 4 Juli 2025 -
4.616 Jemaah Haji Riau Telah Tiba di Tanah Air
Dengan tibanya jemaah Kloter BTH 13, maka total 4.616 orang telah kembali dengan selamat ke Tanah Air.
Kamis, 26 Juni 2025 -
Kloter Terakhir Gelombang Pertama Tiba di Batam, 4.613 Jamaah Haji Riau Sudah Pulang ke Tanah Air
Dengan sudah tibanya jamaah haji yang tergabung dalam Kloter BTH 13 ini maka tuntas sudah proses pemulangan jamaah haji Riau untuk gelombang pertama.
Rabu, 25 Juni 2025 -
3.550 Jemaah Haji Riau Telah Kembali ke Tanah Air, Sisanya Dijadwalkan Pulang Bertahap
3.550 jemaah haji asal Provinsi Riau telah tiba kembali di Tanah Air hingga Minggu (22/6/2025).
Minggu, 22 Juni 2025 -
Ratusan Jemaah Haji Asal Pekanbaru Kembali ke Tanah Air Melalui Bandara King Abdul Aziz Sabtu
Ratusan jemaah haji asal Kota Pekanbaru kembali ke tanah air, Sabtu (14/6/2025) besok dari Arab Saudi.
Jumat, 13 Juni 2025 -
Lima Jemaah Haji Asal Riau Wafat di Tanah Suci Menjelang Puncak Ibadah Haji di Armuzna
Lima jemaah haji asal Provinsi Riau wafat di Makkah dalam kurun waktu pelaksanaan ibadah haji 2025.
Rabu, 4 Juni 2025 -
Jelang Puncak Haji, Kemenag Riau Imbau Jemaah Segera Bayar DAM
DAM, atau denda dalam ibadah haji, merupakan kewajiban bagi jemaah yang melanggar larangan ihram atau meninggalkan salah satu kewajiban haji.
Jumat, 30 Mei 2025 -
Jelang Puncak Haji, Kemenag Riau Ingatkan Jemaah Jaga Kesehatan dan Patuhi Aturan Arab Saudi
Kakanwil Kemenag Riau mengingatkan seluruh jemaah asal Riau untuk menjaga stamina dan fisik.
Kamis, 29 Mei 2025 -
Hasil Pengamatan Kemenag Riau di Pantai Selat Baru Bengkalis, Hilal Tak Terlihat
Kemenag Riau melakukan Rakyatul Hilal untuk menentukan awal bulan Zulhijjah di Pantai Selat Baru Bengkalis.
Selasa, 27 Mei 2025 -
2.666 Jemaah Calon Haji Riau Telah Tiba di Makkah, Kloter Terakhir Berangkat Besok
Dari seluruh kloter yang dijadwalkan, kini hanya menyisakan Kloter BTH 17 Embarkasi Batam yang dijadwalkan akan berangkat pada Selasa, 20 Mei 2025
Senin, 19 Mei 2025 -
Keberangkatan Calon Jemaah Haji Riau Hampir Rampung, Tinggal 10 Orang Lagi
Provinsi Riau hampir menuntaskan proses keberangkatan calon jemaah haji tahun 2025.
Minggu, 18 Mei 2025