TAG
Lazio
-
Lazio Pantau Bryan Gil untuk Dongkrak Daya Dobrak di Pertengahan Musim
Pelatih Lazio Maurizio Sarri ingin klubnya merekrut pemain sayap Tottenham Bryan Gil bulan ini.
Selasa, 23 Januari 2024 -
Lazio Pantau Gelandang Chelsea dan Empoli Saat Basic Hengkang ke Salernitana
Lazio sedang memantau talenta Chelsea Cesare Casadei dan gelandang Empoli Jacopo Fazzini untuk memperkuat tim di pertengahan musim.
Minggu, 21 Januari 2024 -
Lazio Pantau Johnathan Ikone untuk Perkuat Lini Serang
Lazio terus mewaspadai peLazio terus memantau pemain sayap Fiorentina Johnathan Ikone saat mereka mencari opsi untuk memperkuat lini depan.main sayap
Minggu, 21 Januari 2024 -
Bek Lazio Jadi Primadona Sejumlah Klub di Liga Inggris
Bek Italia berusia 29 tahun itu menjadi favorit penggemar di ibu kota Italia menyusul kedatangannya dengan status bebas transfer pada musim panas 2022
Jumat, 19 Januari 2024 -
Toma Basic Tolak Dipinjamkan ke Salernitana, ini Strategi Pelatih Lazio
Gelandang Kroasia berusia 27 tahun ini diberitahu oleh Maurizio Sarri di musim panas bahwa ia tidak akan menjadi bagian dari proyek ke depan.
Selasa, 16 Januari 2024 -
Anderson Balaskan Dendam Lazio ke Lecce di Coppa Italia
Felipe Anderson menjadi pahlawan bagi Lazio setelah berhasil membobol gawang Lecce dalam Coppa Italia, Minggu (14/1/2024).
Minggu, 14 Januari 2024 -
Curva Nord Disanksi Atas Rasis ke Lukaku, Presiden Lazio Banding
Beberapa hari setelah Lazio mengalahkan Roma di perempat final Coppa Italia, Lotito mengomentari kinerja timnya dan keputusan untuk mengajukan banding
Sabtu, 13 Januari 2024 -
Kalahkan AS Roma di Derby della Capitale, Lotito: Kami Tim Utama di Roma
Presiden Lazio Claudio Lotito gembira atas kemenangan tipis timnya atas Roma pada Derby della Capitale di Coppa Italia, Kamis (11/1/2024).
Kamis, 11 Januari 2024 -
Hasil Skor Lazio vs AS Roma, Anderson: Kami Tahu Apa yang Harus Dilakukan
Penyerang Lazio dan wakil kapten Felipe Anderson berbicara tentang pentingnya Derby della Capitale malam ini.
Rabu, 10 Januari 2024 -
Sumbang Gol di Udinese, Rating Matias Vecino Paling Tinggi di Lazio
Matias Vecino mencetak gol kemenangan untuk mengawali tahun baru dengan cara terbaik bagi Lazio yang harus mengalahkan Udinese yang keras kepala sore
Selasa, 9 Januari 2024 -
Lotito Batak Jual Anderson, Biarkan Berstatus Bebas Transfer, Juventus Beruntung
Presiden Lazio, Claudio Lotito membuat keputusan yang kontroversial soal nasih gelandang Felipe Anderson.
Minggu, 7 Januari 2024 -
Lazio Mulai Aktif di Awal Jendela Tranfer 2024, Sejumlah Pemain Dilego
Lazio resmi menjual pemain sayap Emanuele Cicerelli ke klub Serie B Catania. Cicerelli begabung dengan Lazio sejak 2020.
Sabtu, 6 Januari 2024 -
Lazio Tolak Pinangan Al Shabab untuk Anderson, Juventus Tunggu Status Bebas Agen
Lazio membanderol Anderson dengan harga sekitar 20 juta euro. Namun Al Shabab hanya menawarkan 15 juta euro.
Sabtu, 6 Januari 2024 -
Zaccagni Bertahan di Lazio Ketika Juventus Bersiap Sambut Anderson
Sejumlah klub telah menyatakan minatnya ke Mattia Zaccagni tetapi pemain sayap itu tidak akan meninggalkan Lazio di jendela transfer musim dingin.
Jumat, 5 Januari 2024 -
Derby della Capitale Antara Lazio dan Roma Kembali Digelar di Coppa Italia
Roma mengalahkan Cremonese di Babak 16 Besar Coppa Italia, menyiapkan Derby della Capitale di perempat final dengan Lazio.
Jumat, 5 Januari 2024 -
Lazio Pantau Bek Tottenham Sergio Reguilon
Pemain Spanyol berusia 27 tahun itu bergabung dengan Manchester United dengan status pinjaman selama satu musim di musim panas.
Rabu, 3 Januari 2024 -
Masa Depannya Tak Jelas di Biancocelesti, Kamada Temui Petinggi Lazio
Dengan kontraknya yang hanya tersisa enam bulan, ada kekhawatiran bahwa dia akan hengkang dalam beberapa minggu mendatang.
Rabu, 3 Januari 2024 -
Felipe Anderson Dipastikan Tinggalkan Lazio, Juventus Jadi Labuhan
Gelandang Lazio Felipe Anderson dipastikan pindah ke Juventus pada akhir musim 2023/24.
Selasa, 2 Januari 2024 -
Juventus Percepat Negosiasi untuk Dapatkan Filipe Anderson dari Lazio
Filipe Anderson akan hengkang dari Lazio . Juventus langusng lakukan pendekatan untuk mempercepat proses negosiasi
Senin, 1 Januari 2024 -
Napoli dan Lazio Saingan Dapatkan Samardzic
Napoli dilaporkan telah mengintensifkan pembicaraan dengan Udinese untuk memboyong gelandang Lazar Samardzic ke Stadio Diego Armando Maradona.
Minggu, 31 Desember 2023