TOPIK
Info Jalan Tol Riau
-
Penindakan lewat kamera tilang elektronik, atau electronic traffic law enforcement (ETLE) di Tol Pekanbaru-Dumai, Provinsi Riau, mulai diberlakukan.
-
Konstruksi ruas Tol Pekbang dan Tol Bangpang terus berjalan hingga jelang akhir tahun 2023 ini
-
Plt Kepala Bappeda Siak, L Budhi Yuwono mengatakan, pada sisi kiri kanan jalan tol sepanjang 43,8 Km di wilayah Siak terdapat penguasaan masyarakat
-
Ada beberapa hal yang disampaikan Pemkab Pelalawan sebagai usulan sesuai kondisi daerah mulai dari pemindahan tol hingga penambahan exit tol
-
Proses ganti rugi lahan warga yang masuk dalam proyek jalan tol Pekanbaru-Rengat Seksi Siak- IC Bypass Pekanbaru harus segera dilakukan.
-
Proses pembayaran ganti rugi pembangunan Ruas Jalan Tol Rengat-Pekanbaru Seksi Siak- IC Bypass Pekanbaru tahap pertama akhirnya dilakukan.
-
Hutama Karya sebagai pengelola Jalan Tol Trans Sumatera (JTTS) siapkan upaya untuk mengantisipasi hewan liar dan hewan ternak melintas di jalan tol
-
Pembangunan rest area Tol Pekanbaru-Bangkinang sudah masuk tahapan finishing. Diperkirakan dalam waktu tidak lama lagi mulai dioperasikan.
-
KJPP akan menetapkan pilihan bentuk ganti rugi berdasarkan hasil penilaian lapangan kepada pemilik tanah yang jalur Tol Pekreng I Desa Tarai Bangun
-
Kantor Jasa Penilai Publik (KJPP) mulai melakukan penilaian terhadap harga tanah di jalur Tol Pekanbaru-Rengat Tahap I (Pekreng I)
-
Pembangunan jalan tol ruas Rengat – Pekanbaru seksi lingkar Pekanbaru (Junction Pekanbaru – Bypass Pekanbaru) sepanjang 30,57 kilometer segera dimulai
-
Tahapan persiapan pembangunan Jalan Tol Trans Sumatera (JTTS) Ruas Pekanbaru-Rengat saat ini sudah Penlok.
-
Kecelakaan terjadi di ruas Jalan Tol Pekanbaru-Dumai. Kecelakaan melibatkan satu unit truk tronton dan satu unit bus.
-
Tim appraisal sudah mulai bekerja untuk menghitung ganti untung lahan warga yang terkena pembangunan jalan tol Rengat - Jambi
-
Proses pendataan dengan inventarisasi dan identifikasi tanah yang masuk jalur Tol Pekanbaru-Rengat Tahap I di Kampar hampir rampung
-
Pendataan yaitu inventarisasi dan identifikasi bidang tanah untuk Tol Pekanbaru-Rengat Tahap I akan tiba di Desa Tarai Bangun, Kampar
-
Satgas Inventarisasi dan Identifikasi dari BPN Kampar akan melakukan pendataan bidang yang masuk jalur Tol Pekreng I di Desa Rimbo Panjang
-
Pemkab Indragiri Hulu (Inhu) sangat mendukung Rencana Pembangunan jalan tol ruas Jambi Rengat Seksi Cinto Kenang-Sentjalang
-
Satgas BPN Kampar menginventarisasi dan mengidentifikasi bidang untuk Tol Pekanbaru-Rengat I dan pemiliknya di Desa Karya Indah.
-
BPN mulai menginventarisasi dan mengidentifikasi bidang untuk ruas Tol Pekanbaru-Rengat I di wilayah Kampar.
-
Dua pria asal Pekanbaru dan Kampar nekat menggondol uang hasil top up jalan tol Pekanbaru-Dumai di loker gerbang tol Minas, kabupaten Siak
-
Hutama Karya (HK) saat ini tengah mempesiapkan pembangunan rest area permanen di sepanjang jalan tol Pekanbaru-Dumai (Permai).
-
Ada tiga proyek pembangunan tol di Kampar. Ada dua proyek sedang proses konstruksi, satu lagi akan dikerjakan.
-
Konstruksi Tol Bangkinang-XIII Koto Kampar belum rampung. Progres masih terkendala pembebasan lahan.
-
Puluhan warga Kelurahan Palas yang terdampak pembangunan Tol Pekanbaru-Rengat mendatangi Kantor BPN Pekanbaru.
-
Informasi terbaru, progres pengerjaan konstruksi jalan tol Bangkinang-Koto Kampar sepanjang 24,7 Km telah mencapai 75,13 persen.
-
Sejumlah persil lahan di Kecamatan Rumbai bakal masuk dalam proyek tol Pekanbaru-Rengat
-
Kabar baik terkait pembangunan Jalan Tol Trans Sumatera ruas Rengat-Jambi saat ini sudah sampai kepada tahap pelepasan kawasan.
-
Pemerintah Provinsi Riau telah mengumumkan Penentuan Lokasi (Penlok) Jalur Tol Pekanbaru-Rengat (Pekreng) I.
-
Penlok rencana pembangunan ruas jalan tol Rengat-Pekanbaru seksi Junctions Pekanbaru-Interchange Siak, di Kabupaten Kampar sudah tuntas