Pemko Pekanbaru
Super Hub Pemko Pekanbaru

Sebelum Liliyana Natsir Pensiun, Pebulu Tangkis Putra Malaysia Ingin Bertanding dengannya

Salah satu pebulu tangkis putra asal Malaysia, Chan Peng Soon mengutarakan harapannya sebelum Liliyana Natsir pensiun.

Editor: Muhammad Ridho
Instagram
Liliyana Natsir 

TRIBUNPEKANBARU.COM - Salah satu pebulu tangkis putra asal Malaysia, Chan Peng Soon mengutarakan harapannya sebelum Liliyana Natsir pensiun.

Chan berkeinginan untuk bertanding satu kali lagi dengan Liliyana Natsir sebelum pensiun.

Baca: Istri Pertama Relakan Suaminya Poligami, Postingannya Viral, Pengantin Baru Suamiku

"Terkait pensiunnya Liliyana harapan saya adalah saya ingin bertanding dengannya lagi sebelum ia pensiun," tuturnya.

 
Di Indonesia Open 2018 Chan yang berpasangan dengan Goh Liu Ying berhadapan dengan Tontowi Ahmad/Liliyana Natsir.

Baca: Kunjungi Masjid Kubah Emas, Pemkab Inhil Dapat Pengetahuan Tentang Ini

Kedua pasangan ganda campuran ini bertemu di partai final yang digelar pada Minggu, (8/7/2018).

Tapi sayang Chan/Goh belum mampu membawa kemenangan karena Tontowi/Liliyana berhasil mengalahkan mereka.

Skor 21-17, 21-8 menjadi akhir dari perjuangan panjang Chan/Goh di Indonesia Open 2018.

Sumber: BolaSport.com
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved