Pemko Pekanbaru
Super Hub Pemko Pekanbaru

Eksklusif

VIDEO: Banyak yang Nyambi Jadi Pengemudi Angkutan Online, Driver Main 'Tembak'

"Sekarang susah. Kalau pun dapat pasti didapat dengan cara yang tidak sesuai dengan jalur. Atau biasanya kami bilang, main tembak," katanya.

Editor: harismanto

Baca: Haru. Ditimpa Masalah, Elvy Sukaesih Tak Kuasa Tahan Tangis.

Satu grup WhatsApp, rata-rata beranggotakan 200 orang yang berisi driver Go Car.

"Itu yang gabung di grup WhatsApp. Belum lagi yang di luar grup. Karena banyak juga yang tidak gabung di grup. Biasanya yang member baru itu mereka belum bergabung di grup," jelasnya.

Beruntung di tengah kegalauan, angin segar dihembuskan pihak Go Car melalui PT Go Jek Indonesia.

Terhitung sejak, Selasa (20/2/2018) lalu, pihak Go Car di Pekanbaru tidak lagi menerima pendaftaran driver baru.

"Sudah ditutup pendaftarannya. Jadi tidak bisa lagi kalau mau mendaftar sekarang," katanya. (TRIBUN PEKANBARU CETAK/smg/brt/rzk/uha/ale)

Bagaimanakah kisah driver angkutan online lainnya? Benarkah bisnis jasa angkutan online tidak lagi semanis awal-awal angkutan online ini muncul? Baca selengkapnya di Harian Tribun Pekanbaru EDISI HARI INI.

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved