Piala AFF U22 2019
PREDIKSI & Head to Head Piala AFF U22 Indonesia vs Vietnam: Siaran Langsung Minggu di RCTI
Siaran langsung dan jadwal SemifiaPiala AFF U-22 2019 dipastikan akan menyuguhkan pertandingan Timnas U-22 Indonesia vs Vietnam di RCTI
Indonesia berhasil menggasak lawannya itu dengan skor tipis 1-0. Gol dicetak oleh Rafli Mursalim pada menit ke-81.
Pada Piala AFF U-22 2019 sendiri, Indonesia bertemu dengan Vietnam lantaran menempati posisi runner-up di Grup B.
Sementara Vietnam berhasil lolos dengan menyandang status sebagai juara Grup A.
Indonesia lolos setelah meraih lima poin hasil dari dua kali hasil imbang dan sekali kemenangan.
Skuat Garuda Muda selisih satu poin dari tuan rumah Kamboja.
Adapun Vietnam keluar sebagai juara Grup A setelah mengoleksi tujuh poin, berkat dua kali menang dan sekali meraih hasil imbang.
Mereka hanya menang selisih gol atas peringkat kedua, Thailand.
Baca: Heboh Video Dukungan ke Capres 01, 15 Camat Di Makassar Diperiksa Bawaslu Sulsel Hingga Malam Hari
Baca: Video: Live Streaming Persebaya vs Persidago, Ambisi Gol Amido Balde
Baca: VIDEO : Link Streaming Manchester United vs Liverpool Liga Inggris Pekan 27, Live di MNC TV
Baca: Spesifikasi Lengkap Oppo A7 3GB: Lebih Murah Rp 300 Ribuan Dibanding Pendahulunya
Pertandingan Indonesia kontra Vietnam sendiri akan digelar di Stadion Nasional, Phnom Penh pada Minggu (24/2/2019).
Berdasarkan head-to-head di atas, Indonesia tentu harus mempersiapkan diri dengan matang.
Sebab, Vietnam berpotensi mengejutkan Andy Setyo dkk.
Malah bila lengah, bisa saja Indonesia kembali harus melupakan mimpi tampil di final dan membawa pulang trofi Piala AFF ke Tanah Air.
Baca: Kisah Benny Moerdani & Kopassus di Pekanbaru: Bebaskan Lapangan Udara Simpang Tiga dari PRRI
Baca: VIDEO: Ramalan Zodiak Hari ini, Sabtu 23 Februari 2019: Libra Bimbang Memilih Cinta atau Uang
Baca: Video: Link Live Streaming Manchester United Vs Liverpool, Premier League, Kick Off Pukul 21.05 WIB
Berikut head-to-head Indonesia Vs Vietnam jelang laga semifinal di Piala AFF U-22 2019:
- Piala AFF U-19 2013 (Fase Grup) Indonesia 1-2 Vietnam
- Piala AFF U-19 2013 (Final) Indonesia 0-0 (P: 7-6)
- Piala AFF U-19 2017 (Fase Grup) Indonesia 0-3 Vietnam
- Piala AFF U-19 2018 (Fase Grup) Indonesia 1-0 Vietnam