Bumil Susah Tidur Bisa Membahayakan Persalinan Loh, Ini Tips Buat Bumil Agar Tidur Lelap
Sakit punggung, serta sakit kepala merupakan keluhan yang kerap dialami oleh Bumil
2. Minum dan makan
Biasakan minum air dengan cukup pada siang hari dan hindari konsumsi air berlebih setelah jam 7 malam.
Selain itu, Bunda juga harus menghindari diri mengonsumsi terlalu banyak teh dan kopi karena mengandung kafein.
Mengonsumsi sedikit camilan sehat yang mengandung protein baik juga bisa dilakukan sebelum tidur Bunda!
Hal ini untuk menjaga tingkat gula dalam tubuh Bunda selama malam hari.
3. Olaharaga
Bunda bisa melakukan olahraga yang aman untuk ibu hamil pada siang hari, atau bergerak aktif juga bisa menjadi pilihan lain Bunda!
Hal ini untuk membuat tubuh Bunda merasa lelah pada malam hari sehingga Bunda bisa langsung tidur dengan lelap.
Nah itu dia Bunda beberapa tips yang bisa dilakukan agar mudah terlelap saat tidur.
Jangan lupa untuk tidur yang cukup agar waktu istirahat tubuh Bunda tercukupi sehingga dapat mendukung pola tumbuh kembang janin!
Bumil Susah Tidur Bisa Membahayakan Persalinan Loh, Ini Tips Buat Bumil Agar Tidur Lelap