Pemko Pekanbaru
Super Hub Pemko Pekanbaru

Hasil Lengkap Kualifikasi Euro, Ronaldo Cetak Gol Ke-699, Kekalahan Pertama Inggris Dalam 10 Tahun

Kemenangan timnas Portugal dan Prancis, serta kekalahan pertama Inggris dalam 10 tahun di babak kualifikasi.

Editor: Sesri
TWITTER.COM/TEAMCRONALDO
Cristiano Ronaldo merayakan gol untuk timnas Portugal. 

Inggris unggul dalam hal produktivitas gol soal head to head di antara mereka.

Kedua kubu sudah unggul 4 angka di atas tim peringkat ketiga, Kosovo.

Sementara itu di Grup H, tiga pertandingan kompak melahirkan kemenangan dengan skor 1-0.

Timnas Prancis menang di Islandia melalui gol tunggal Olivier Giroud dari titik putih.

Adapun Turki memastikan tripoin di ujung pertandingan via lesakan penentu Cenk Tosun.

Sisanya adalah rekor kemenangan bersejarah bagi tim kurcaci Andorra yang menekuk Moldova.

Turki dan Prancis kini menempati susunan dua teratas klasemen dengan koleksi sama-sama 18 poin dari 7 pertandingan.

Hasil lengkap kualifikasi Euro 2020, Jumat (11/10/2019)

Grup A

Rep Ceska 2-1 Inggris (Jakub Brabec 5', Zdenek Ondrasek 85'; Harry Kane 5'-pen.)

Montenegro 0-0 Bulgaria

Grup B

Portugal 3-0 Luksemburg (Bernardo Silva 16', Cristiano Ronaldo 65', Goncalo Guedes 89')

Ukraina 2-0 Lituania (Ruslan Malinovsky 29', 58')

Grup H

Andorra 1-0 Moldova (Marc Vales 63')

Islandia 0-1 Prancis (Olivier Giroud 66'-pen.)

Turki 1-0 Albania (Cenk Tosun 90')

Sumber: BolaSport.com
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved