Pemko Pekanbaru
Super Hub Pemko Pekanbaru

Liga Italia

Ini Peran Zlatan Ibrahimovic di AC Milan Menurut Fabio Capello

Ibrahimovic memutuskan untuk kembali ke AC Milan setelah kontraknya habis di LA Galaxy.

Editor: Ilham Yafiz
instagram @acmilan
AC Milan resmi mendatangkan Ibrahimovic 

Sempat Mentok soal Gaji

Pada awalnya, diskusi sempat mentok karena Ibra diyakini gagal mencapai kata sepakat soal besaran gaji dan syarat perpanjangan kontrak di Milan.

Namun, eks bomber Inter Milan dan Juventus itu berubah pikiran setelah melihat revisi proposal yang diajukan klub.

Hal yang membuat Ibra nyaman diduga adalah kondisi bahwa tolok ukur yang digunakan untuk memantau kinerjanya berdasarkan raihan gol pribadi, bukan pencapaian klub.

Penyerang berpostur raksasa itu bisa digaet secara bebas setelah menyudahi ikatannya dengan Los Angeles Galaxy per akhir tahun ini.

Pada periode pertamanya di AC Milan, Ibra berjasa mengantar tim menjuarai Liga Italia 2010-2011 dan Piala Super Italia 2011.

Total, dia melesakkan 56 gol dalam 85 pertandingan di semua ajang bagi Milan sebelum hijrah ke PSG pada musim panas 2012. (BolaSPort/Beri Bagja)

Artikel ini telah tayang di Tribunjogja.com dengan judul Zlatan Ibrahimovic Kembali ke AC Milan : Ini Besaran Gaji yang Disepakati

Sumber: Tribun Jogja
Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved