Pemko Pekanbaru
Super Hub Pemko Pekanbaru

Berita Riau

Janjikan Umroh Bagi Polisi Berprestasi,Kapolres Pelalawan Fokus Berantas Narkoba dan Penyelundupan

Kapolres AKBP Indra Wijatmiko SIK berjanji memberikan hadiah menarik bagi personil yang berhasil mengungkap kejahatan dan kasus besar di Pelalawan

Penulis: johanes | Editor: Nurul Qomariah
TRIBUNPEKANBARU/JOHANNES TANJUNG
Kapolres Pelalawan, AKBP Indra Wijatmiko SIK. 

“ Tingginya sekitar 5 centimeter. Mulai dari situ saya pastikan akan berantas narkoba," tukasnya.

Selain itu, praktik penyelundupan ada di wilayah Pelalawan yang merupakan Jalan Lintas nasional akan diberantas habis.

Seperti penyelundupan rokok ilegal serta benda-benda lain yang diangkut tanpa dokumen lengkap dan resmi.

Kejahatan ini disinyalir sangat merugikan negara karena tidak membayar pajak dan kewajiban lainnya.

Ia berjanji akan memberikan hadiah menarik bagi personil yang berhasil mengungkap kejahatan dan kasus besar di Pelalawan.

Tak hanya penghargaan prestasi yang lazimnya diberikan institusi kepada personil polisi, tapi akan ditambahkan dari pribadinya sendiri.

"Kemarin yang berprestasi itu saya berikan uang Rp 10 juta untuk mereka. Itu sebagai penghargaan dari saja," katanya.

"Ke depan saya janji akan menghadiahkan umrah bagi anggota. Agar mereka semua semakin terpacu dan bersemangat bekerja," sambung Indra.

( Tribunpekanbaru.com / Johannes Wowor Tanjung )

Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved