Tiga Sampel Ini Akurat untuk Identifikasi Korban Pesawat Sriwijaya Air SJ 182, Apa Saja?
Ada tiga sampel yang akurat untuk identifikasi korban pesawat Sriwijaya Air SJ 182. Inilah ketiga sampel tersebut
Editor:
Budi Rahmat
Istimewa
Tim penyelam gabungan dari Ditpolairud, Polda Metro Jaya, Polda Banten dan Pas Pelopor Korps Brimob Polri membantu proses pencarian korban dan tubuh pesawat Sriwijaya Air SJ182 di sekitar Pulau Laki, Kepulauan Seribu, Minggu (10/1/2021).
"Mudah-mudahan harapan semua, H+3, Senin, kami bisa mendapatkan hasil semaksimal mungkin. Pola operasi masih sama. Anggota yang saat ini ada tetap diberdayakan," ujar Direktur Operasi Basarnas Brigjen TNI (Mar) Rasma di Jakarta International Container Terminal (JICT) 2 Tanjung Priok, Minggu.(*)
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul Polisi Sebut 3 Sampel yang Paling Akurat untuk Proses Identifikasi Korban Sriwijaya Air
