Pemko Pekanbaru
Super Hub Pemko Pekanbaru

Piala AFF 2020

Netizen Indonesia Tak Lagi Pedulikan Hasil Final Leg 2, Tapi, Tulis Komentar Ini di IG PSSI

Tak lagi pentingkan hasil. Netizen Indonesia pilih mencurahkan isi hati mereka tentang ini di IG PSSI

Penulis: Budi Rahmat | Editor: Budi Rahmat
Roslan RAHMAN / AFP
Ricky Richardo Kambuaya (tengah) menguasai bola melewati Tristan Do (kiri) dan Weerathep Pomphun dari Thailand pada pertandingan leg pertama final sepak bola Piala AFF Suzuki 2020 antara Indonesia dan Thailand di National Stadium, Singapura, 29 Desember 2021. 

TRIBUNPEKANBARU.COM- Netizen Indonesia tidak lagi mementingkan hasil pertandingan leg kedua final Piala AFF 2020.

Tapi inilah keinginan netizen Indonesia yang mereka sampaikan lewat komentar di Instagram PSSI.

Seperti diketahui, Indonesia akan melakoni laga kedua final Piala AFF 2020 menghadapi Thailand.

Ini akan menjadi pertandingan yang maha berat bagi Indonesia jika menargetkan membawa trophy juara.

Sebab, pasukan Shin Tae yong setidaknya harus menang 5-0.

Indonesia sudah kalah 4-0 di leg pertama yang tentu saja membuat mereka harus berjibaku di leg kedua.

Namun, jika target mereka hanya menang, tentu saja Indonesia bisa melakukan itu tanpa harus terbebani target juara.

Indonesia bisa bermain lepas dengan kemampuan yang mereka miliki.

Sebab, Thailand bukanlah lawan yang mudah bagi Indonesia.

Mereka solid secara tim. Masing-masing pemain juga memiliki kemampuan olah bola yang mumpuni.

Dengan kenyataan tersebut, netizen Indonesia sepetinya sadar bahwa ada hadangan yang berat di depan.

Tanpa menghilangkan optimisme, netizen Indonesia memilih lebih realistis.

Bahkan mereka tidak lagi mementingkan hasil laga nanti.

Namun ada harapan yang dilakukan sampaikan. Netizen terkait dengan harapan pada timnas Indonesia.

Apa itu?

Halaman 1/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved