Biodata Habib Umar bin Hafidz, Begini Penilaian Ustadz Abdul Somad dan Ustadz Adi Hidayat
Ulama asal Yaman, Habib Umar bin Hafidz tengah berdakwah di Indonesia. Ulama ini dikenal saleh dan menyampaikan dakwah dengan lembut dan sejuk
Penulis: Ilham Yafiz | Editor: Rinal Maradjo
Ulama rendah hati itu, diketahui hapal 20 ribu hadis sebelum usia 20 tahun.
Dan saat ini, Habib Umar bin Hafidz diketahui hapal hapal lebih dari 100 ribu hadis lengkap dengan sanad dan matannya.
Pandangan UAS dan UAH
Di mata Ustadz Abdul Somad, Habib Umar bin Hafidz adalah ulama besar yang mendedikasikan hidupnya untuk dakwah Islam.
"Beliau adalah keturunan langsung dari Nabi Muhammad SAW, dan beliau adalah ulama yang sangat luar biasa," sebutnya.
Begitu juga dengan Ustadz Adi Hidayat, ia mengatakan, Habib Umar bin Hafidz adalah orang saleh yang sangat baik hati.
"Saya berharap, pada satu hari nanti bisa berjumpa langsung dengan beliau," sebutnya.
( Tribunpekanbaru.com / Ilham Yafiz )
Halaman 3 dari 3
Baca Juga
MEMBUKA TABIR Pelaku Pembunuhan Brigadir Esco, Briptu Rizka Sudah Tersangka, Tapi . . . |
![]() |
---|
TRAGIS, Sopir Truk Ini Tewas oleh Truknya Sendiri, Berawal dari Mogok di Jalan Menanjak |
![]() |
---|
Heboh Isu Mandi Pakai Air Galon, Menpar Widiyanti ungkap Kritikan Itu Bukan Diarahkan Kepadanya |
![]() |
---|
AKHIR Pelarian Wawan yang Tragis, Ada 4 Sayatan di Pergelangan Tangan, Polisi ungkap Fakta Miris Ini |
![]() |
---|
TANGIS Akhirnya Pecah, Tak Ada Murid, SD Negeri Ini akan Ditutup Pemerintah, Bagaimana Nasib Anak |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.