Info CPNS
Arti Status MS dan TMS saat Pendaftaran CPNS dan PPPK 2023
BKN juga menyebutkan, sebanyak 6.280 pendaftar CPNS 2023 berstatus MS dan sebanyak 3.905 pendaftar dinyatakan TMS.
- Berkas dokumen persyaratan yang diunggah tidak lengkap
- Berkas dokumen persyaratan yang diunggah tidak terlihat jelas atau tidak terbaca
- Ketidaksesuaian kualifikasi ijazah dengan formasi yang dipilih oleh pendaftar
- Dokumen tidak asli
- Tidak menyertakan e-meterai
- Surat pernyataan atau surat lamaran tidak sesuai format
- Berkas dokumen persyaratan yang diunggah tidak sesuai format yang ditentukan
- Surat lamaran tidak ditulis tangan pada instansi yang mewajibkan persyaratan tersebut
- Menggunakan e-meterai yang sama untuk surat lamaran dan surat pernyataan
- Tidak mengunggah e-KTP sesuai ketentuan atau blur
- Surat lamaran dan surat pernyataan tidak ditandatangani
- Tidak mengunggah pas foto sesuai yang dipersyaratkan
- Nilai IPK di transkip atau nilai ijazah kurang dari persyaratan
- Mengunggah surat keterangan sehat dari puskesmas, padahal yang diminta adalah surat keterangan sehat dari rumah sakit pemerintah atau rumah sakit TNI/Polri
Bagaimana jika pelamar CPNS 2023 dinyatakan TMS?
Tidak Memenuhi Syarat (TMS)
Berkas TMS Jadi MS dan MS Jadi TMS
https://sscasn.bkn.go.id
Tribunpekanbaru.com
seleksi penerimaan PPPK
Info CPNS
| Penerimaan CPNS Dibuka Mei 2024 Ini, Menpan RB Minta Percepat Input Formasi Kebutuhan CASN |
|
|---|
| UPDATE Penerimaan CPNS 2024, Kemendikbud Buka Formasi untuk Honorer, Dosen dan Penempatan IKN |
|
|---|
| Kapan Penerimaan CPNS 2024 Buka? Kemenag Buka 110.553 Formasi, Terbanyak Sepanjang Sejarah |
|
|---|
| Siap-siap Daftar CPNS 2024, 8 Instansi Ini Buka Formasi untuk Lulusan SMA dan SMK |
|
|---|
| Seleksi CPNS dan PPPK 2024 Direncanakan Dibuka 3 Kali, Tahap Pertama Akan Dimulai Mei |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.