Pemko Pekanbaru
Super Hub Pemko Pekanbaru

Kualifikasi Piala Dunia

Skor Leg II Brunei vs Indonesia di Babak Pertama , Skuat Garuda Unggul Cepat Lewat Kaki Hokky Caraka

Indonesia berhasil menang 3-0 di babak pertama pertandingan menghadapi Brunei di Leg II kualifikasi Piala dunia tahun 2026

Penulis: Ariestia | Editor: Budi Rahmat
Instagram Hokky Caraka
Hasil pertandingan leg II Brunei vs Indonesia 

Hanya saja dari banyak kesempatan , hanya satu yang berhasil masuk ke dalam gawang Brunei.

Sementara itu , Brunei juga tidak bisa berbuat banyak . Mereka kerap kesulitan karena lini tengah yang sudah kalah duluan

Lima Pertandingan Terakhir Brunei

12.10.23
Indonesia vs Brunei 6-0

11.09.23
Hong Kong vs Brunei 10-0

29.12.22
Kamboja vs Brunei 5-1

26.12.22
Brunei vs Indonesia 0-7

23.12.22
Filipina vs Brunei 5-1

Lima Pertandingan Terakhir Indonesia

12.10.23
Indonesia vs Brunei 6-0

08.09.23
Indonesia vs Turkmenistan 2-0

19.06.23
Indonesia vs Argentina 0-2

14.06.23
Indonesia vs Palestina 0-0

28.03.23
Indonesia vs Burundi 2-2

Masih ada babak kedua yang bisa dimanfaatkan brunei dan Indonesia untuk memastikan kemenangan dan tiga poin . (*)

( Tribunpekanbaru.com / Budi R )

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved