Pemko Pekanbaru
Super Hub Pemko Pekanbaru

Berita Riau

Raih Emas di Kejurnas Atletik, Atlet Riau Ini Justru Tidak Diikutkan ke Porwil

Atlet jalan cepat Riau, Lexxiyanda Eki Dwipa tyang berhasil meraih emas di Kejurnas antar PPLP/SKO namun ia tidak dikirim ke ajang Porwil XI Sumatera

Penulis: Dian Maja Palti Siahaan | Editor: Nurul Qomariah
Istimewa
Atlet jalan cepat asal Riau, Lexxiyanda Eki Dwipa (dua dari kiri) meraih emas di Kejurnas antar PPLP/SKO 2023. 

"Bisa dilihat prestasi dia. Walau masih junior, dia sudah punya prestasi di level senior. Ia punya mental dan daya juang," ucapnya.

Ia pun makin heran karena atlet yang catatan waktunya berada dibawah Eki justru diikutkan ke Porwil.

Padahal di berbagai kejuaraan, atletvtersebut kalah catatan waktunya dari Eki.

"Atletik ini cabor terukur. Ada catatan waktu yang bisa jadi patokan. Jadi nggak bisa dibohongi," katanya.

Internal PASI Riau dari dulu memang sudah terkenal dengan konflik internal. Terlebih sesama pelatih. Alhasil atlet yang dirugikan.

Terkait dengan Kejurnas antar PPLP/SKO di Stadion Pakansari, Bogor, Andi menjawab 5 atlet. Dari 5 atlet tersebut hanya Eki yang menyumbang medali.

"Kelimanya masuk final semuanya. Tapi hanya Eki yang dapat medali Sumbang emas pula," ujarnya.

( Tribunpekanbaru.com / Dian Maja Palti Siahaan )

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved