Piala Dunia U17
Indonesia Hadapi Panama di Laga Kedua Babak Penyisihan Grup A Piala Dunia U17 usai Ditahan Ekuador
Indonesia akan menghadapi Panama di laga kedua babak penyisihan grup A Piala Dunia U17 . Indonesia bermain imbang di laga perdana
TRIBUNPEKANBARU.COM - Indonesia akan menghadapi Panama di laga kedua babak penyisihan grup A Piala Dunia U17 .
Pertandingan Panama vs Indonesia akan berlangsung pada hari Senin tanggal 13 November 2013 . Ini akan menjadi laga yang sangat penting bagi Indonesia .
Imbang menghadpi Ekuador tentu saja hasil yang tidak diharapkan . Indonesia sempat unggul namun pada ahirnya harus menerima hasil imbang .
Ekuador masih melakukan perlawanan yang nyata dnegan sejumlah peluang yang merka dapatkan . Nah , dengan hasil satu poin itu , Indonesia haus bermain maksimal di pertandingan kedua .
Pertandingan Indonesia vs Panama akan berlangsung di Stadion Gelora Bung Tomo . Laga ini nantinya akan mulai kickoff pukul 19.00 WIB
Hasil Pertandingan Indonesia
Hasil akhir pertandingan Indonesia U17 vs Ekuador U17 dalam babak penyisihan grup A Piala Dunia U17 yang berlangsung , Jumat (10/11/2023) .
Timnas Indonesia hanya bisa bermain imbang dengan Ekuador . Pertandingan berlangsung di Stadion Gelora Bung Tomo tersebut berjalan menarik .
Kedua tim bermain taktis dengan sejumlah peluang yang merka ciptakan . Indonesia sebagai tuan rumah banyak mendapatkan peluang .
Permainan Spartan diperlihatkan Garuda Muda . Dan gol yang ditunggu hadir di menit ke 22 . Gol dicetak oleh KK AP .
Sayangnya pertahanan Indonesia longgar usai gol tesebut . Ekuador memanfaatkannya dnegan menyamakan kedudukan di menit ke 28 lewat kaki Obando . Skor menjadi imbang .
Permainan kedua tim menarik untuk ditonton . Indonesia yang terlihat begitu termotivasi berusaha untuk mengimbangi Ekuador yang kuat .
Berikut Klasemen Grup A Piala Dunia U17 Terbaru
Maroko 3 poin
Ekuador 1 poin
Indonesia vs Panama
berita terbaru Piala Dunia U17
Klasemen Grup A Piala Dunia U17
Piala Dunia U17 2023
Tribunpekanbaru.com
Budi R
| Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia U17 vs Yaman: Lanjutkan Trend Menang atas Korsel |
|
|---|
| JADWAL Final Piala Dunia U17 2023 di Indonesia: Big Match Jerman vs Prancis |
|
|---|
| Live Piala Dunia U17 Hari Ini, Semifinal Argentina vs Jerman Kick Off Pukul 15.30 WIB |
|
|---|
| Indonesia Tersingkir di Piala Dunia U17 Jika Meksiko dan Korsel Menang Hari Ini |
|
|---|
| Jadwal Piala Dunia U17 2023 Hari Ini, Nasib Timnas Indonesia Ditentukan Hasil 2 Laga Ini |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.