Sat Samapta Polres Dumai, Gelar FDG Bersama Masyarakat di Pelabuhan Pelindo
Sat Samapta Polres Dumai menggelar kegiatan FDG bersama masyarakat di Pelabuhan Pelindo Kota Dumai, pada Kamis (12/9/2024).
Penulis: Donny Kusuma Putra | Editor: Ariestia
Istimewa
Sat Samapta Polres Dumai menggelar kegiatan Forum Diskusi Group (FDG) bersama masyarakat di Pelabuhan Pelindo, Jalan Datuk Laksamana, Kelurahan Buluh Kasap, Kota Dumai, pada Kamis (12/9/2024).
IPTU Sukadis berharap bahwa kegiatan seperti ini dapat terus dilaksanakan guna mempererat hubungan antara aparat kepolisian dan masyarakat.
"Kegiatan Cooling System ini tidak hanya bertujuan untuk menjaga keamanan menjelang Pemilu, tetapi juga untuk memperkuat ikatan antara polisi dan masyarakat, sehingga tercipta hubungan yang harmonis," pungkasnya.
Kegiatan ini diakhiri dengan sesi diskusi ringan, di mana masyarakat dan polisi saling bertukar pikiran mengenai cara-cara terbaik menjaga keamanan selama proses Pemilu 2024.
Kegiatan ini diharapkan mampu membangun kesadaran kolektif tentang pentingnya menjaga keamanan dan ketertiban di lingkungan sekitar.
(tribunpekanbaru.com/donny kusuma putra)
Baca Juga
| Waspadai Lubang Jalan Mulai Bermunculan Saat Banjir Rob di Dumai Surut |
|
|---|
| Polisi Tangkap Kurir Pembawa 10 Kg Sabu di Dumai, Ngaku Diupah Rp100 Juta |
|
|---|
| Inilah 6 Jabatan Strategis yang Dibuka Seleksinya oleh Pemko Dumai, Pendaftaran Online di Link Ini |
|
|---|
| Polres Dumai Gagalkan Upaya Peredaran 1,5 Kg Sabu-Sabu dari Pintu Tol Dumai |
|
|---|
| Pasang Keling Tinggi Landa Dumai, Sejumlah Jalan Protokol Terendam Air Pasang |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.