Tokoh Muda Asal Riau Masuk Pengurus Karang Taruna Nasional di Bawah Kepemimpinan Ponakan Prabowo
Budisatrio diketahui merupakan ponakan Presiden Prabowo Subianto, dan terpilih memimpin PNKT untuk periode mendatang.
Penulis: Nasuha Nasution | Editor: Ariestia
Sementara itu, Budisatrio Djiwandono dalam arahannya menekankan pentingnya regenerasi dan profesionalisme dalam tubuh Karang Taruna.
Ia berharap seluruh pengurus mampu beradaptasi dengan perkembangan zaman dan tetap berorientasi pada pengabdian sosial kepada masyarakat.
Rencananya, pelantikan resmi Pengurus Nasional Karang Taruna periode baru ini akan digelar pada 22 November 2025 mendatang di Jakarta.
Acara tersebut akan dihadiri oleh jajaran Kementerian Sosial, tokoh nasional, serta perwakilan Karang Taruna dari seluruh provinsi di Indonesia. (Tribunpekanbaru.com/Nasuha Nasution)
Baca Juga
| Bangkitkan Potensi Lokal, PLN Peduli Latih Pemuda Karang Taruna Nagari Tiga Koto Silungkang |
|
|---|
| Video: Ngaku Karang Taruna Bawa Sajam, Pria di Kutawaringin Emosi Tanyakan Proposal THR |
|
|---|
| Lantik Pengurus Karang Taruna Desa Baru, Pj Kades Berharap Jadi Wadah yang Positif |
|
|---|
| Karang Taruna Provinsi Riau Sukses Melaksanakan Temu Karya Kota Dumai |
|
|---|
| Bulan Bakti Karang Taruna Riau di Desa Gema Kampar Berlangsung Sukses, Ini Kegiatannya |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.