TAG
Berita Bengkalis
-
Pembangunan Jembatan Bengkalis-Bukit Batu, Pj Gubri: Pemprov Riau Rp 2 T, Pemkab Bengkalis Rp 1 T
Pj Gubernur Riau (Gubri) SF Hariyanto menyampaikan keseriusannya untuk membangun jembatan Bengkalis-Bukit Batu dengan total dana Rp 3 T.
Kamis, 27 Juni 2024 -
Hadiri Festival Bakar Tongkang, Bupati Kasmarni Silaturahmi dengan Masyarakat Bengkalis di Rohil
Bupati Bengkalis Kasmarni hadiri festival Bakar Tongkang di Bagan Siapi-Api, Rokan Hilir Sabtu, 22 Juni 2024.
Minggu, 23 Juni 2024 -
Bupati Kasmarni Hadiri Bakti Sosial Trail Adventure yang Digelar Polres Bengkalis
Bupati Kasmarni menghadiri Bakti Sosial Trail Adventure di Lapangan Pokok Jengkol Duri, Minggu, 23 Juni 2024.
Minggu, 23 Juni 2024 -
Khairul Umam Ketua DPRD Bengkalis Lulusan Al Azhar Mesir Siap Maju Pilkada Bengkalis 2024
Nama Khairul Umam muncul sebagai kandidat bakal calon Bupati Bengkalis dan akan maju dalam Pilkada Bengkalis 20254.
Minggu, 16 Juni 2024 -
Peserta Terbaik Pawai Takbir Idul Adha Bengkalis Bakal Dapat Hadiah Jutaan Rupiah
Pemerintah Bengkalis akan melaksanakan pawai takbir keliling Idul Adha bersama masyarakat Minggu 16/6/2024).
Minggu, 16 Juni 2024 -
Edarkan Narkoba di Mandau, Dua Pria di Bengkalis Masuk Sel Tahanan, satu Sempat Jadi DPO
Diduga sebagai pengedar narkoba, pria di Bengkalis berinisial RS (34) diamankan setelah petugas melakukan pengejaran terhadapnya selama 6 hari
Minggu, 17 Maret 2024 -
Hari Ini Harga Cabai Merah di Bengkalis Turun Jadi Rp 65 Ribu Per Kg Sebelumnya Tembus Rp 130 Ribu
Hari ini, Minggu (17/3/2024) harga cabai merah di Bengkalis turun menjadi Rp 65 ribu. Sebelumnya harga cabai asal Bukitting tembus Rp 130 ribu per Kg
Minggu, 17 Maret 2024 -
Kurir 2,6 Kg Sabu dan Kokain Dibekuk di Bengkalis, Ngaku Diupah Rp 20 Juta Baru Terima Rp 500 Ribu
Warga Dumai berinisial SY (47) dibekuk Tim Elang Melaka Satres Narkoba Polres Bengkalis karena membawa 2,6 Kg Sabu dan 551 Gram Kokain
Kamis, 14 Maret 2024 -
Libur Terakhir Cuti Bersama Nyepi Penyeberangan RoRo Bengkalis - Daratan Sumatera Sepi Lancar
Antrean pelabuhan RoRo Bengkalis Sepi Hari Pertama Puasa setelah libur panjang akhir pekan dan cuti bersama perayaan Nyepi
Selasa, 12 Maret 2024 -
Bengkalis Bebas Frambusia, Sertifikat Diserahkan Menteri Kesehatan ke Bupati Kasmarni
Bengkalis menjadi satu dari 99 kabupaten/kota di Indonesia yang dinyatakan bebas Frambusia, dan mendapatkan sertifikat dari Menteri Kesehatan RI
Rabu, 6 Maret 2024 -
Ini Pesan Bupati Bengkalis pada Peringatan HUT ke-105 Damkar dan Penyelamatan
Sekda dr Ersan Saputra mewakili Bupati Bengkalis bertindak sebagai Inspektur Upacara Peringatan HUT ke-105 Pemadam Kebakaran (Damkar) dan Penyelamatan
Senin, 4 Maret 2024 -
Santuni Anak Yatim, Bermaafan dengan Tamu Undangan, Sekda Bengkalis Gelar Syukuran Sambut Ramadhan
Sekda Bengkalis Ersan Saputra bersama istri Ira Vandriyani menggelar syukuran menyambut datangnya Bulan Ramadhan
Senin, 4 Maret 2024 -
Bupati Kasmarni Paparkan Visi Bengkalis Saat Wawancara Kandidat Paritrana Award di Pekanbaru
Bupati Bengkalis Kasmarni mengikuti wawancara kandidat Paritrana Award Provinsi Riau, Selasa (27/2/2024) di Hotel Premiere Pekanbaru
Rabu, 28 Februari 2024 -
Duet Kasmarni - Bagus Santoso 3 Tahun Pimpin Bengkalis Jadi Tema Podcast Diskominfotik, Bahas Ini
Duet kepemimpinan Kasmarni dan Bagus dinilai cukup berhasil merealisasikan visi misi yang dijanjikan kepada masyarakat
Selasa, 27 Februari 2024 -
Memorandum Of Agreement Resmi Diteken Disparbudpora Bengkalis dan Unri Kerjasama Dalam Bidang Ini
MoA resmi ditandatangani oleh Disparbudpora dan Universitas Riau (Unri) untuk Desain Besar Olahraga Daerah (DBOD)
Selasa, 27 Februari 2024 -
Anak Bupati Bengkalis Septian Nugraha Raih Suara Terbanyak Internal Partai, PDIP Klaim Menang
Dari hasil penghitungan internal PDI Perjuangan Bengkalis pihaknya berhasil mendapatkan kursi terbanyak di DPRD Bengkalis
Selasa, 27 Februari 2024 -
Kendalikan Inflasi, DTPHP Bengkalis Canangkan Gerakan Tanam Cabai, Kolaborasi Lintas Sektor
Di tengah tingginya harga cabai, Bupati Bengkalis Kasmarni melalui Dinas TPHP Bengkalis mencanangkan gerakan tanam cabai
Selasa, 27 Februari 2024 -
Kurir Sabu yang Ditangkap di Bengkalis Merujuk ke Pengedar, Satu Pelaku Masih Dikejar Polisi
Pengedar Narkoba Ditangkap oleh Tim Satres Narkoba Polres Bengkalis yang dengan tegas melakukan pemberantasan peredaran narkoba
Minggu, 25 Februari 2024 -
Darul Wustho Diresmikan Jadi Masjid Setelah 74 Tahun Berstatus Musala di Kampung Tengah Bengkalis
Darul Wustho yang berstatus musala di Kampung Tengah Bengkalis selama 74 tahun akhirnya diresmikan menjadi masjid
Jumat, 23 Februari 2024 -
Dua TPS di Mandau dan Pinggir Bengkalis Berpotensi Pemungutan Suara Ulang, Ini Sebabnya
Dua TPS di kabupaten Bengkalis berpotensi akan melakukan pemungutan suara ulang (PSU) karena ada temuan pelanggaran Pemilu 2024
Kamis, 15 Februari 2024