TAG
Pemprov Riau
-
Ditengah Defisit, DPRD Harap Pemprov Riau Tetap Jalankan Kegiatan Fisik Untuk Prioritas Masyarakat
Anggota Komisi IV DPRD Riau, Zulhendri, mengatakan hingga kini pihaknya belum menerima draf APBD Perubahan 2025 dari Pemerintah Provinsi.
Jumat, 15 Agustus 2025 -
Pemprov Riau Gelar Trofeo Sepakbola 3 Negara, Para Legenda Timnas Bakal Hadir
Pemprov Riau akan menggelar turnamen sepakbola segitiga atau trofeo yang melibatkan 3 Negara
Kamis, 14 Agustus 2025 -
Dukung Program 3 Juta Rumah, Riau Siap Bangun Hunian untuk Warga Tak Mampu
Pemprov Riau akan menggandeng BUMD untuk fokus membangun rumah layak huni bagi rakyat.
Kamis, 14 Agustus 2025 -
Seragam Sekolah Gratis Hanya untuk Siswa Kurang Mampu, Pemprov Riau Sesuaikan Kondisi Keuangan
Disdik Riau menegaskan bahwa penerima program seragam sekolah gratis akan diprioritaskan untuk siswa yang kurang mampu secara ekonomi.
Selasa, 12 Agustus 2025 -
Pemprov Riau Bahas Penataan Pegawai Non ASN, Buka Peluang PPPK Paruh Waktu
Pemerintah Provinsi (Pemprov) Riau terus mematangkan penataan pegawai non ASN teritama terkait formasi PPPK paruh waktu.
Selasa, 12 Agustus 2025 -
Pemprov Riau Angkat Bicara Soal Seragam Sekolah Gratis, Ternyata Hanya untuk Siswa Kurang Mampu
Pelaksana tugas (Plt) Kepala Dinas Pendidikan Riau, Erisman Yahya, mengakui bahwa rencana awal memang ditujukan untuk seluruh siswa baru.
Senin, 11 Agustus 2025 -
Penganggaran Seragam Sekolah Gratis Pemprov Riau Patut Dipertanyakan Apalagi Dibebankan ke Kepsek
Banggar DPRD Riau Ginda Burnama mengingatkan Pemprov Riau dalam penganggaran dan pelaksanaan kegiatan program seragam gratis.
Minggu, 10 Agustus 2025 -
Seragam Sekolah Gratis Pemprov Riau Belum Dibagikan, Plt Kadisdik: Tunggu APBD-P Disahkan
Program seragam sekolah gratis yang dijanjikan Pemprov Riau untuk siswa baru SMA dan SMK hingga saat ini belum juga berjalan.
Minggu, 10 Agustus 2025 -
3 Kabupaten dengan Persentase Jalan Rusak Terbanyak di Riau, Inhu dan Rohul Memimpin
Berdasarkan data terbaru, total panjang jalan kabupaten/kota di Riau mencapai 17.474,42 km, terdiri dari 8.615 ruas jalan.
Sabtu, 9 Agustus 2025 -
Digadang-gadang Termegah se Sumatera, Begini Update Pembangunan RSP Otak dan Jantung Riau
Pembangunan RSP Otak dan Jantung Riau menghabiskan anggaran sekitar Rp1,6 triliun dari APBN. Tanah merupakan hibah dari Pemprov Riau.
Jumat, 8 Agustus 2025 -
Pemprov Riau Siapkan Lahan untuk Sekolah Rakyat Permanen, Terintegrasi dari Tingkat SD hingga SMA
Pemprov Riau telah menyiapkan lahan khusus untuk pembangunan Sekolah Rakyat Terintegrasi, dari jenjang SD, SMP, hingga SMA.
Kamis, 7 Agustus 2025 -
Pemprov Riau Resmi Perpanjang Status Tanggap Darurat Karhutla hingga 14 Hari ke Depan
Pemerintah Provinsi Riau resmi memperpanjang status Tanggap Darurat Karhutla selama 14 hari ke depan, terhitung mulai hari ini, Selasa.
Selasa, 5 Agustus 2025 -
Karhutla Riau Teratasi, Gubernur Abdul Wahid Apresiasi Kerja Kolaboratif Semua Pihak
Upaya penanganan kebakaran hutan dan lahan (karhutla) di Provinsi Riau mulai menunjukkan hasil yang menggembirakan.
Sabtu, 26 Juli 2025 -
Pemprov Riau Terima Bantuan Peralatan Karhutla dan Sembako
Pemerintah Provinsi Riau menerima sejumlah bantuan dari pemerintah pusat untuk mendukung penanganan Karhutla.
Jumat, 25 Juli 2025 -
Ketua Komisi IV DPRD Riau Makmun Solikhin Nilai Rencana Penghapusan Pokir Tidak Tepat
Pemerintah Provinsi Riau berencana meniadakan kegiatan Pokir dalam pelaksanaan APBD tahun 2025. Kebijakan ini memicu reaksi
Jumat, 18 Juli 2025 -
Lindungi Generasi Muda dari Konten Negatif, Literasi Digital Harus Diperkuat
Pemerintah Provinsi Riau menegaskan bahwa penanganan konten negatif tak cukup hanya dengan pemblokiran atau penegakan hukum semata
Rabu, 16 Juli 2025 -
Anggaran Bonus untuk Atlet dan Pelatih Berprestasi di Riau Berkurang
Anggaran bonus atau sagu hati bagi atlet berprestasi termasuk didalamnya PON 2024 sudah didengungkan Pemprov Riau sejak Mei 2025.
Selasa, 15 Juli 2025 -
Hari Terakhir Evaluasi Pejabat Eselon II Pemprov Riau, Hasilnya Diserahkan ke Gubernur
Hari ini terakhir pelaksanaan asesmen terhadap para pejabat eselon II atau kepala OPD di lingkungan Pemprov Riau/
Selasa, 15 Juli 2025 -
Polemik Bonus PON 2024, Pelatih Riau: Kami Minta Sesuai Pergub, Bukan Lebih
Para pelatih berprestasi di Riau menegaskan pihaknya bukan meminta besaran bonus yang dibayar lebih dari ketentuan.
Senin, 14 Juli 2025 -
Ayat Cahyadi Minta Evaluasi Pejabat Eselon II di Riau Dilakukan Secara Obyektif
Anggota Komisi I DPRD Riau, Ayat Cahyadi, meminta agar proses evaluasi dilakukan secara obyektif dan mengacu pada kinerja nyata para pejabat.
Minggu, 13 Juli 2025