TAG
Peparnas 2024
-
Perdana Tampil di Peparnas, Lifter Tuna Daksa Angkat Berat Riau Ini Raih Medali Perunggu
Lifter Tuna Daksa angkat berat Riau, Yulianita berhasil meraih perunggu di ajang Pekan Paralympic Nasional (Peparnas)
Rabu, 9 Oktober 2024 -
Julita Hayati, Lifter Tuna Daksa Angkat Berat Riau Raih Emas dan Perunggu di Peparnas 2024
Lifter difabel angkat berat Riau Julita Hayati, berhasil meraih emas diajang Pekan Paralympic Nasional (Peparnas) XVII 2024.
Rabu, 9 Oktober 2024 -
Hari ke-2 Peparnas XVII, Riau Bertahan di Peringkat ke-3 dengan 13 Emas
Hari ke-2 pelaksanaan Peparnas XVII di Solo, Riau masih bercokol di peringkat ke-3 klasemen sementara.
Selasa, 8 Oktober 2024 -
Kontingen Anggar Kursi Roda Riau Nangis Serentak Usai Raih Perunggu di Peparnas 2024
Atlet dan official anggar kursi roda Riau menangis karena bahagia usai meraih perunggu di nomor beregu defen putri.
Selasa, 8 Oktober 2024 -
Atlet Para Renang Muda Riau Ini Sumbang Emas di Peparnas 2024
Pada Selasa (8/10/202), Muhammad Aidil, para renang 18 tahun, yang menyumbang emas buat Riau di Peparnas 2024
Selasa, 8 Oktober 2024 -
Persembahkan Emas Buat Orangtua, Sprinter Riau Ini Kalahkan Atlet Elit di Peparnas 2024
Sprinter difabel Riau Muhammad Maulana AS berhasil menyumbang emas buat Riau di Peparnas 2024
Selasa, 8 Oktober 2024 -
Raih Emas Perdana di Peparnas, Budi Setiyo Persembahkan Buat Anak dan Istri
Budi Setiyo meraih emas perdana di ajang Peparnas setelah berhasil mengalahkan musuh bebuyutannya
Selasa, 8 Oktober 2024 -
Kalahkan Peraih Emas Papua 2021, Pejudo Riau Amiyah Raih Emas di Peparnas 2024
Pejudo putri Riau, Amiyah berhasil meraih emas di nomor -48 kg putri blind judo di ajang Pekan Paralympic Nasional (Peparnas) 2024 di Solo
Senin, 7 Oktober 2024 -
Dulu Berjalan Saja Kaki Diseret, Tri Putra Berjuang jadi Atlet, Kini Harumkan Nama Riau
Tri Putra dulunya berjalan dengan kaki diseret, kini berkat tekad dan kerja keras ia menjadi adanlan kontingen Riau di Peparnas 2024.
Senin, 7 Oktober 2024 -
Koleksi 7 Emas di Hari Pertama Peparnas 2024, Riau Diperingkat ke-3
Riau bertengger di posisi 3 besar perolehan medali pada hari pertama ajang Pekan Paralympic Nasional (Peparnas) XVII, Senin (7/10/2024).
Senin, 7 Oktober 2024 -
Selisih 0,1 Detik, Para Atletik Riau Ini Kalahkan Atlet Paralimpiade dan Raih Emas di Peparnas 2024
Atlet difabel atletik atau para atletik asal Riau, Helin Wardina meraih emas secara dramatis di ajang Peparnas 2024 Solo
Senin, 7 Oktober 2024 -
Sambil Nahan Sakit Pinggang, Tiwa Sumbang Emas Perdana Buat Riau di Peparnas 2024
Tiwa menyumbangkan emas pada nomor 1.500 M T20 putri pada Peparnas 2024 yang digelar di Solo, Jawa Tengah. Tiwa sendiri seorang difabel tuna grahita.
Senin, 7 Oktober 2024 -
Atlet Tri Putra Sumbang Medali Perdana Riau di Peparnas 2024
Atlet difabel atau para atletik Riau, Tri Putra berhasil menyumbang medali perdana buat Riau di ajang Peparnas 2024 di Solo.
Senin, 7 Oktober 2024 -
Pj Gubri Rajman Hadi Optimis Paralimpian Riau Capai Target di Peparnas Solo 2024
Pj Gubri Rahman Hadi optimis atlet difabel atau atau paralimpain asal Riau bisa mencapai target medali di ajang Peparnas 2024
Minggu, 6 Oktober 2024 -
Perenang Difabel Andalan Riau Ini Target Emas di Peparnas 2024
Di ajang Paralimpiade Paris 2024, Syuci Indriani sendiri turun, ia berhasil menembus babak final.
Minggu, 6 Oktober 2024 -
Atlet Anggar Kursi Roda Riau Siap Menghadapi Peparnas 2024
Pelatih anggar kursi roda Riau, Yonrizal mengatakan 9 atletnya siap bertandingan di ajang Pekan Paralympic Nasional (Peparnas) 2024 di Solo, Jateng.
Jumat, 4 Oktober 2024 -
Atlet Difabel Atletik Riau Target Enam Emas di Peparnas 2024
Namun ada satu atlet para atlet Riau yang tak masuk dalam daftar yang ditarget emas. Padahal sang atlet merupakan atlet elit.
Kamis, 3 Oktober 2024 -
Bawa 146 Atlet Difabel, NPC Riau Targetkan 10 Besar di Peparnas XVII Solo 2024
NPC Riau mengusung misi berada di 10 besar dalam perolehan medali di ajang Pekan Paralympic Nasional (Peparnas) XVII yang digelar di Solo
Selasa, 1 Oktober 2024 -
7 Atlet Asal Kabupaten Meranti Riau Turun di Peparnas 2024
Peparnas 2024 di Solo Jawa Tengah akan berlangsung mulai 2 Oktober hingga 14 Oktober mendatang.
Selasa, 1 Oktober 2024 -
Perenang Difabel Riau Targetkan 7 Medali Emas di Peparnas 2024 Solo
Perenang difabel Riau atau para renang ditargetkan 7 medali emas di ajang Pekan Paralympic Nasional (Peparnas) 2024 Solo,
Minggu, 29 September 2024