Pemko Pekanbaru
Super Hub Pemko Pekanbaru

Menguak Penghasilan Pramugari, Gaji Pramugari Setara Manager, Ada Tambahan Hingga Belasan Juta

Mungkin kita ada yang penasaran Berapa Gaji Pokok Pramugari dan Tunjangan Pramugari, kita akan Bahas Gaji Pramugari disini, dan simak selengkapnya.

Ilustasi Pramugari Air Asia 

TRIBUNPEKANBARU.COM - Mungkin kita ada yang penasaran Berapa Gaji Pokok Pramugari dan Tunjangan Pramugari, kita akan Bahas Gaji Pramugari disini, dan simak selengkapnya.

Setiap maskapai penerbangan tentu memberikan Gaji Pokok Pramugari dan Tunjungan Pramugari yang berbeda-beda.

Gaji Pokok Pramugari yang diterima setiap bulannya dan Tunjungan Pramugari, mungkin juga dipengaruhi oleh masa kerja atau jabatannya.

Simak selengkapnya Gaji Pramugari atau juga Tunjangan Pramugari berikut ini.

Dikutip dari tribunsumsel.com, selain karena bisa berkeliling tempat baik dalam negeri maupun luar negeri, penampilan pramugari yang cantik hampir tanpa cela membuat pekerjaan tersebut menjadi populer.

Namun, siapa sangka, ternyata gaji yang diterima oleh pramugari yang lulusan SMK bisa setara dengan upah seorang manajer yang berpengalaman.

Pramugari bernama Heksa Putri mengungkapkan kisaran gaji yang bisa ia dapatkan per bulan dari pekerjaannya.

"Gaji pramugari itu tergantung menurut jam terbang," ungkap Heksa.

Pendapatan gaji juga tergantung dari tingkatan atau grade dari seorang pramugari.

Ada 5 grade dalam pekerjaan pramugari ini, dari FA1, FA2, FA3, FA4, dan FA5, dan itu masih dibagi menjadi 2 yaitu Senior dan Junior.

Menurut Heksa, ada tiga  gaji dan insentif yang diterima oleh seorang pramugari.

Seorang akademisi Malaysia menganggap para pramugari Malaysia Airlines mengenakan seragam yang terlalu terbuka.
Pramugari Malaysia Airlines. (news.com.au)

1. Gaji Pokok

Gaji pokok adalah gaji yang pasti akan didapatkan oleh setiap pramugari.

Gaji pokok yang biasa Heksa dapatkan sekitar Rp 4.2 juta untuk pramugari yang sudah lebih dari 5 tahun terbang atau senior flight attendance.

"Gaji aku sendiri itu kan Rp 4.2 Juta, itu masih dikurangi BPJS dan Asuransi ku sendiri. Jadi gaji pokok bersih yang aku dapet sekitar Rp 3.8 juta," ujar Heksa.

Sumber: Tribun Sumsel
Halaman 1/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved