Pemko Pekanbaru
Super Hub Pemko Pekanbaru

Tips Kesehatan

Cara Mengatasi Rambut Rontok Pakai Bahan Alami, Begini Cara Menggunakannya

Ketika rambut rontok terus-menerus akan membuat seseorang panik, hal umum yang pertama dilakukan adalah lari ke toko untuk membeli semua produk rambut

Editor: Muhammad Ridho
zneb076)
Ilustrasi rambut rontok 

TRIBUNPEKANBARU.COM - Kerontokan rambut bisa sangat menghancurkan penampilan.

Helaian rambut di sarung bantal dan aliran rambut yang keluar saat mandi atau menyisir rambut bukan pertanda bagus.

Menurut para ahli, kehilangan sekitar 100 helai rambut sehari dapat diterima.

Lebih dari itu mengkhawatirkan.

Ketika rambut rontok terus-menerus akan membuat seseorang panik, hal umum yang pertama dilakukan adalah lari ke toko untuk membeli semua produk rambut yang menjanjikan kontrol rambut rontok, dan rambut tebal dan panjang.

Tapi, kita sering kecewa dengan hasil dari produk tersebut.

Kami sangat yakin tidak ada solusi yang lebih baik untuk kerontokan rambut daripada solusi alami.

Bahan alami memiliki sifat kuat yang dapat menyelamatkan kita dari mimpi buruk yang dikenal sebagai rambut rontok.

kepala berkeringat dan rambut rontok
kepala berkeringat dan rambut rontok (Excessive sweating | miraDry)

Jadi, sebelum kita beralih dari kerontokan rambut ke situasi yang lebih mengkhawatirkan (alias kebotakan), kami menganjurkan untuk mencoba obat alami ini.

Tentu, hal ini menuntut kesabaran, tetapi kamu akan terpesona oleh hasilnya.

Berikut obat alami yang bisa mengatasi permasalahan rambut rontok dikutip Tribunnews.com dari Boldsky:

1. Putih Telur

Bau telur sangatlah menyengat, tapi kamu akan terpikat pada obat ini.

Peningkat pertumbuhan rambut terbaik alam, putih telur kaya akan protein dan sulfur yang membantu merangsang pertumbuhan rambut dan melawan kerontokan rambut. 

Berikut bahan yang dibutuhkan:

Sumber: Tribunnews
Halaman 1/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved