Pemko Pekanbaru
Super Hub Pemko Pekanbaru

Kluster Kantor Semakin Meluas, Ratusan Pegawai Pemprov Riau Positif Covid-19

Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Riau, Mimi Yuliani Nazir mengakui dalam sebulan ini banyak pegawai yang terpapar positif

Penulis: Syaiful Misgio | Editor: Ariestia
Capture Youtube
Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Riau Mimi Yuliani Nazir 

Dengan adanya temuan tiga pegawai Bappedalitbang yang dinyatakan positif Covid-19 ini pihaknya sudah minta kepada Dinas Kesehatan Riau agar menggelar swab massal kepada semua pegawai dan honorer yang kontak erat dengan tiga pegawai yang positif Covid-19.

Selain itu, pihaknya juga menerapkan kebijakan bekerja dari rumah atau WFH kepada seluruh pegawai yang bekerja di Bappedalitbang.

"Sementara pegawai kita bekerja dari rumah dan tadi sudah kita sampaikan secara informal, sekarang sepi di kantor. Nanti kita akan atur lagi sistem kerja pegawai. Tapi untuk pejabat struktural kita minta tetap bekerja di kantor dengan menerapkan protokol kesehatan," ujarnya. (Tribunpekanbaru.com/Syaiful Misgiono)

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved