Timor Leste Utang Rp7,4 Triliun Buat Sesuatu Tidak Bermanfaat dan Beri Untung, Ngutangnya Sama China
membongkar kebobrokan pemerintah Timor Leste dalam mengelola keuangan mereka, salah satunya adalah beberapa pembangunan yang dinilai mubazir.
Hampir satu meter jauhnya, dari bandara itu, ada proyek super pembangunan jalan yang dibangun oleh konsorsium China.
Nilainya tak main-main, sekitar 500 juta dollar AS atau sekitar Rp7,4 triliun.
Jalan raya sepanjang 33 kilometer itu menghubungkan Suai ke jalan tanah bergelombang yang mengarah ke desa kecil yang dikelilingi pertanian.
Ketika musim hujan jalan raya tersebut hampir tidak bisa digunakan.
Tanah longsor besar-besaran di salah satu ujungnya sepenuhnya memblokir jalan menuju Timur pada Januari 2019.
Lebih ironis lagi, ada lubang besar yang membuat lalu lintas yang ada mengemudi pada sisi yang salah.
Baik bandara maupun jalan raya itu, adalah proyek rugi yang dibangun dengan biaya besar, totalnya mencapai Rp8,6 triliun.
Meski demikian, Timor Leste percaya diri dan menyebut bahwa proyek itu adalah kunci sukses untuk ekonomi jangka panjangnya.
Kedua proyek infrastruktur tersebut adalah bagian dari proyek Tasi Mane yang dipimpin Xanan Gusmao.
Sementara itu, pendapatan terbesar Timor Leste berasal dari ladang minyak Bayu-Undan yang makin hari makin mengering.
Selain itu mereka bertekad untuk membangun ladang minyaknya sendiri, ketimbang begantung pada royalti.
Padahal semua itu akan membutuhkan biaya 16 miliar dollar AS (Rp239 triliun), jumlahnya sama dengan anggaran tahunan untuk menutupi kesehatan, pendidikan, dan layanan penting lainnya.
Berita Terkait Timor Leste Lainnya
Timor Leste Beli Beras Rusak dari Vietnam Buat Bantu Wargnya, Para Menterinya Sangat Bangga Saat Menjemput Beras Itu ke Pelabuhan dan Menyambut dengan Gembira
Jarang sekali tersorot bagaimana kehidupan Timor Leste setelah lepas dari Indonesia.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/pekanbaru/foto/bank/originals/gawat-xanana-gusmao-sebut-10-tahun-lagi-seluruh-rakyat-timor-leste-akan-mati-ungkap-ini-alasannya.jpg)