Ini Daftar 17 Kades Pemberi Suap ke Bupati Probolinggo Puput Tantriana Sari
Berikut ini daftar 17 kades diduga pemberi suap kepada Bupati Probolinggo, Puput Tantriana Sari yang telah ditetapkan sebagai tersangka oleh KPK.
Editor:
Ilham Yafiz
Tribunnews/Irwan Rismawan
Bupati Probolinggo, Puput Tantriana Sari bersama suaminya yang juga anggota DPR RI, Hasan Aminuddin mengenakan rompi tahanan saat konferensi pers operasi tangkap tangan (OTT) di gedung KPK, Jakarta, Selasa (31/8/2021) dini hari. KPK resmi menahan Puput Tantriana Sari dan Hasan Aminuddin bersama 3 tersangka lainnya dengan barang bukti uang Rp 362.500.000 terkait dugaan seleksi jabatan di lingkungan Pemkab Probolinggo tahun 2021.
6. Masruhen
7. Abdul Wafi
8. Khoim
9. Ahkmad Saifullah
10. Jaelani
11. Uhar
12. Nurul Hadi
13. Nurul Huda
14. Hasan
15. Sahir
16. Sugito
17. Samsudin
KPK pun meminta kepada 17 kades segera menyerakan diri. Para tersangka itu diminta untuk kooperatif mengikuti proses hukum yang sedang berlangsung.
Polisi siap tangkap terduga kades penyuap
Kapolres Probolinggo, AKBP Teuku Arsya Khadafi menyatakan, akan berlaku bijak terkait penetapan tersangka 12 kades.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/pekanbaru/foto/bank/originals/bupati-probolinggo-puput-tantriana-sari-bersama-suaminya-anggota-dpr-ri-hasan-aminuddin.jpg)