Apa Itu Penyakit Leptospirosis, Ketahui Penyebab, Gejala dan Cara Mencegahnya
Apa itu penyakit Leptospirosis? Simak gejala serta cara mencegahnya, penyakit yang saat ini mewabah di Jawa Timur.
Untuk diketahui Gejala Leptospirosis tersebut sekilas mirip dengan gejala penyakit yang lain.
Agar tidak tertular penyakit Leptospirosis, maka berikut adalah beberapa cara mencegah Leptospirosis seperti dirangkum dari laman Dinas Kesehatan Daerah Istimewa Yogyakarta:
- Gunakan sarung tangan dan sepatu boots saat membersihkan rumah atau selokan
- Selalu gunakan alas kaki meski hanya menginjak tanah di halaman rumah, terlebih saat musim hujan
- Menjaga kebersihan lingkungan dan memastikan lingkungan rumah bebas dari tikus
- Simpan makanan dan minuman agar aman dari tikus
- Cuci tangan dan kaki dengan sabun setelah terpapar air banjir, tanah becek, atau lumpur
- Menjaga kebersihan lingkungan dan melakukan 3M Plus
- Memasang perangkap tikus
- Tutup luka dengan perban anti air dan selalu bersihkan luka
Jika mengalami gejala Leptospirosis dan memiliki riwayat terpapar air banjir, tanah becek, atau lumpur dalam dua minggu sebelum sakit, maka segera ke Puskesmas atau Fasyankes terdekat.
Artikel ini telah tayang di Kontan.co.id:https://kesehatan.kontan.co.id/news/apa-itu-penyakit-Leptospirosis-yang-menyebabkan-9-orang-meninggal-di-jatim.

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.