Pemko Pekanbaru
Super Hub Pemko Pekanbaru

Berita Kampar

Akhir Pekan Berujung Maut, Polisi Ungkap Pengunjung Air Terjun di Kampar Tenggelam saat Berfoto

Korban meninggal di air terjun Kampar bernama Berkat Kurniawan Siregar warga Kelurahan Palas Kecamatan Rumbai Kota Pekanbaru.

Penulis: Fernando Sihombing | Editor: Theo Rizky
Istimewa
TENGGELAM -Jasad korban tenggelam dimasukkan ke ambulans untuk dibawa oleh keluarga, Sabtu (9/8/2025). Korban meninggal di air terjun Kampar bernama Berkat Kurniawan Siregar warga Kelurahan Palas Kecamatan Rumbai Kota Pekanbaru. 

Ia mendapat informasi kejadian tersebut sekitar pukul 16.00 WIB.

Baca juga: Karhutla Menghilang di Kampar, Angin Puting Beliung Muncul Terbangkan Atap Ruko Warga

Setelah itu, ia langsung mendatangi lokasi dengan membawa beberapa warga.

"Pencarian ada sekitar dua jam. Korban baru ditemukan sekitar jam 5," ungkapnya.

Jasad korban kemudian dibawa ke Puskesmas Batu Bersurat Kecamatan XIII Koto Kampar.

Ia pun menghubungi pihak keluarga korban.

Pihak keluarga tiba di Puskesmas untuk menjemput jasad korban pada Sabtu malam sekitar pukul 19.30 WIB.

Sebelum membawa jasad korban, pihak keluarga membuat surat pernyataan menolak autopsi.

"Pihak keluarga menolak dilakukan autopsi dengan surat pernyataan," katanya.

(Tribunpekanbaru.com/Fernando Sihombing)

Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved