TOPIK
Berita Dumai
-
Baru Menjabat, Foto dan Nama Camat Dumai Selatan Dicatut Penipu
Aldi Lubis diketahui baru menjabat sebagai camat Dumai Selatan setelah dilantik oleh Wali Kota Dumai Paisal.
-
Pencuri Belasan Chromebook di SDN 024 Ditangkap Polsek Dumai Timur, Pelakunya Mahasiswa
Kasus pencurian yang terjadi di Sekolah dasar Negeri (SDN) 024 Teluk Binjai Kecamatan Dumai Timur berhasil diungkap pihak kepolisian.
-
Pelajar Terekam CCTV Buang Sampah Pinggir Jalan, Wako Dumai: Ada Sanksi Sosial dan Denda
Melihat masih banyaknya warga yang membuang sampah di pinggir jalan, membuat Wali Kota Dumai Paisal geram.
-
Pemko Dumai Beri Diskon Pajak PBB-P2 Individu Sampai 50 Persen
Bapenda menyediakan diskon Pajak Bumi dan Bangunan Perdesaan dan Perkotaan (PBB-P2) Individu untuk masa pajak tahun 2026
-
Dumai Kembali Dilanda Banjir Rob atau Pasang Keling, Waspada Besok Lebih Tinggi
Kota Dumai merupakan daerah pesisir provinsi Riau yang menjadi langganan terkena pasang Keling atau banjir Rob.
-
Update Harga Sembako di Dumai Jelang Natal, Telur dan Daging Ayam Ras Merangkak Naik
Menjelang Natal 2025 beberapa bahan bahan pokok di kota Dumai, terus merangkak naik seperti harga telur dan daging ayam Ras.
-
Kepala OPD Dumai Dilarang Keluar Kota, Ini Sebabnya
Kepala Organisasi perangkat daerah (OPD) di Dumai diharapkan untuk tidak keluar Kota.
-
Wako Dumai Heran Masih Banyak Warga Buang Sampah di Pinggir Jalan
Selain akan mempengaruhi wajah Dumai sampah juga menjadi penghambat jalannya air menuju sungai atau drainase.
-
Pemko Dumai Akan Gelar Upacara HUT ke-80 RI di Tempat Berbeda dari Tahun Sebelumnya
Pemko Dumai akan menggelar upacara bendera dalam rangka HUT ke-80 RI di tempat yang berbeda dari tahun lalu.
-
Jalan yang Sempat Ditanami Pohon Pisang di Dumai Bakal Segera Diperbaiki Dinas PU
Jalan Bumi Ayu yang berada di tengah Kota Dumai akan segera diperbaiki oleh Pemko Dumai.
-
Resmi Jabat Kapolres Dumai, AKBP Angga Febrian Herlambang Siap Bersinergi
AKBP Hardi Dinata secara resmi menyerahkan jabatan Kapolres Dumai kepada penggantinya, AKBP Angga Febrian Herlambang
-
Wali Kota Dumai Bakal Gelar Mutasi Besar-besaran, Ini Pesan Paisal untuk Kepala OPD
Pemko Dumai kini tengah melaksanakan Evaluasi Kinerja dan Uji Kompetensi terhadap 21 pejabat kepala badan, kepala dinas, staf ahli dan asisten.
-
Tak Butuh Waktu Lama, Polsek Dumai Barat Ringkus Dua Pelaku Curanmor
Polsek Dumai Barat berhasil membekuk dua pelaku pencurian sepeda motor yang beraksi di wilayah Kelurahan Ratu Sima, Kecamatan Dumai Selatan
-
Catat, Ini Sejumlah Lokasi untuk Mendaftar Lomba Mancing di Laut Dumai, Hadiah Utama Sepeda Motor
Pemerintah Kota Dumai kembali menggelar lomba mancing 2025 di laut Dumai dengan hadiah utama sepeda motor.
-
Dari Akar Tumbuh Harapan, Mahasiswa KKN MBKM FK Unri Hijaukan Pesisir Dumai dengan Menanam Mangrove
Mahasiswa KKN MBKM Fakultas Kedokteran Unri menggelar aksi penanaman mangrove di kawasan konservasi Bandar Bakau, Kota Dumai.
-
Lanal Dumai Gagalkan Peredaran 2,5 Juta Bungkus Rokok Ilegal, Pangkoarmada l: Ini Tangkapan Terbesar
Pangkalan TNI AL Dumai berhasil menggalkan peredaran jutaan rokok Ilegal di perairan Bengkalis
-
Berada di Samping Pemakaman, Ini Lokasi Makan Durian "Horor" di Kota Dumai yang Tak Pernah Sepi
Meski lokasinya disamping kuburan, namun kawasan di Kota Dumai ini tidak pernah sepi dari pemburu durian.
-
Rayakan HUT TNI Ke-79, Kapolres Dumai, Kunjungi Markas TNI di Dumai
Kapolres Dumai, AKBP Dhovan Oktavianton, bersama jajarannya mengunjung markas TNI di Kota Dumai dalam rangka memperingati HUT ke 79 TNI
-
KRI Dewaruci Bakal Bersandar di Pelabuhan Dumai, Riau, Ini Agendanya
KRI Dewa Ruci yang merupakan kapal legendaris, milik TNI AL bakal bersandar di Pelabuhan Pelindo Kota Dumai, Riau.
-
WASPADA, Ada yang Catut Lagi Nama dan Foto Walikota Dumai, Kali Ini Modus Pemberian Bantuan Masjid
Maraknya kasus penipuan yang terjadi didunia maya khususnya mencatut nama Walikota Dumai ini meresahkan masyarakat.
-
RS Awal Bros Siapkan Fasilitas Kesehatan di Hotel Tempat Presiden Jokowi Menginap di Dumai
RS Awal Bros Dumai turut berpartisipasi dalam kunjungan kerja Presiden Jokowi ke Dumai, Riau dengan menyiapkan fasilitas kesehatan di tempat menginap.
-
Luar Biasa, Pemko Dumai Riau Raih WTP 7 Kali Berturut-turut, Ini Kata Wako Dumai
Pemko Dumai, kembali mencatatkan sejarah, yang mana Ini merupakan kali ketujuh secara berturut turut Pemerintah Kota Dumai meraih predikat WTP
-
DPD Himperra Riau, Teken MoU Dengan BP3 MPC PP Kota Dumai
DPDHimperra Riau meneken MoU dengan Badan Pengusaha Pemuda Pancasila (BP3) MPC PP Kota Dumai di kantor MPC Pemuda Pancasila, Provinsi Riau
-
Budi Argap Sebut 3.763 Orang Melintasi Batas Indonesia-Malaysia, Pelabuhan Dumai Masih Jadi Favorit
Pelabuhan Internasional Dumai masih menjadi favorit bagi masyarakat Riau saat libur hari raya Idul Fitri 2024 ke Malaysia.
-
Harga Tiket Dumai-Port Dickson Malaysia, Berangkat 5 Hari dalam Seminggu
Berikut daftar harga tiket kapal Dumai-Port Dickson, Negeri Sembilan, Malaysia lengkap dengan jadwal kapal Dumai-Malaysia.
-
Harga Telur Ayam Ras di Dumai Lebih Mahal Dibanding Daging Ayam Ras Per Kg, Cebe Merah Masih Mahal
Menjelang Idul Fitri 1445 H atau 2024, beberapa bahan bahan pokok di Kota Dumai, masih terbilang mahal.
-
Sempat Dikeluhkan Warga, Wali Kota Dumai Bersyukur Jalan Tuanku Tambusai Diperbaiki
Saat ini Balai Pelaksanaan Jalan Nasional Provinsi Riau, sedang melakukan perbaikan Jalan Tuanku Tambusai Kota Dumai.
-
DPRD Dumai Gelar Rapat Paripurna Penyampaian LKPj Wali Kota Dumai Akhir TA 2023
Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Dumai menggelar Rapat Paripurna Penyampaian Laporan Pertanggungjawaban (LKPj) Wali kota Dumai
-
Luar Biasa, Dumai Sukses Hapus Angka Kemiskinan Ekstrem Jadi 0 Persen di Tahun 2023
Pemko Dumai secara serius terus berupaya menangani masalah kemiskinan ekstrem hingga menurunkannya ke angka 0 persen pada tahun 2023
-
Dumai Tak Lagi Menjadi Pusat Rukyatul Hilal Awal Ramadhan 1445 H di Provinsi Riau
Kegiatan Rukyatul Hilal awal Ramadhan 1445 H/2024 Provinsi Riau, tidak lagi dipusatkan di Kota Dumai