Pemko Pekanbaru
Super Hub Pemko Pekanbaru

Berita Riau

WOW, BIAYA Beli Mobil Dinas Pimpinan DPRD Siak Capai Rp 7.5 Miliar, Satu Mobil Seharga Rp 2.5 Miliar

Wow, biaya beli mobil dinas pimpinan DPRD Siak capai Rp 7.5 miliar, satu mobil seharga Rp 2,5 miliar, diusulkan dalam APBD Perubahan

Penulis: Mayonal Putra | Editor: Nolpitos Hendri
Tribun Pekanbaru/Instagram.com/@orleans.toyota
WOW, BIAYA Beli Mobil Dinas Pimpinan DPRD Siak Capai Rp 7.5 Miliar, Satu Mobil Seharga Rp 2.5 Miliar. Ilustrasi-Mobil Toyota Camry Hybrid 

Sekwan Amrul ketika dijumpai di kantor DPRD Siak itu awalnya enggan menjawab pertanyaan wartawan.

Bahkan sempat terjadi keributan kareja ia terkesan enggan diangkat informasi ini. Namun demikian, ia mengaku tidak marah kepada media tetapi tidak suka dicurigai.

"Saya sering diteror seolah-olah saya yang memutuskan. Saya profesional saja, jangan saya dicurigai. Saya hanya memfasilitasi kepentingan DPRD secara keseluruhan," ujarnya.

Informasi pimpinan dewan berganti ke mobil mewah santer terdengar.

Anggaran Rp7,5 miliar itu disebut-sebut untuk membeli 3 unit mobil merk Range Rover.

Sementara itu Kepala Bagian Umum Setdakab Siak Ronny Rahmat mengaku belum mengetahui informasi itu.

Sebab, pengusulan tidak datang dari pihaknya.

"Saya belum informasi itu. Nanti saya cek dulu," kata dia.

Baca: 7000 Masker Dibagikan ke Warga, Korban Kabut Asap di Riau Capai 21.671 Orang Terbanyak di Pekanbaru

Baca: Karhutla di Riau, 20 Hektar Kelapa Sawit Warga di Riau Terbakar, Dua Unit Pondok juga Dilalap Api

Baca: Kabut Asap di Riau Akibat Karhutla di Riau, Jarak Pandang di Inhu Hanya 3000 Meter Walau Turun Hujan

JADWAL LENGKAP Pelantikan Anggota DPRD Riau dan DPRD Kabupaten dan Kota

Jadwal lengkap pelantikan anggota DPRD Riau dan anggota DPRD kabupaten dan kota di Riau, siapa Ketua DPRD Riau?

Biro Tata Pemerintahan Setdaprov Riau sudah menerima SK dan jadwal untuk pelantikan anggota DPRD Riau yang rencananya digelar pada 6 September 2019.

Sedangkan jadwal Kabupaten dan Kota di Riau menyesuaikan masa akhir jabatan periode sebelumnya.

Kepala Biro Tata Pemerintahan Setdaprov Riau Sudarman mengatakan jadwal pelantikan anggota DPRD Riau ini disesuaikan dengan masa akhir jabatannya pada 6 September.

Baca: PENGAKUAN Istri Anggota TNI di Riau yang Ditinggal Tugas ke Atambua, Baru Pertama Kali Ditinggalkan

Baca: Karhutla di Riau Akibatkan KABUT ASAP di Riau dan Udara TIDAK SEHAT di Inhu, Warga Kurangi Aktifitas

Baca: HAKIM di Riau Perintahkan JPU untuk PANGGIL PAKSA Saksi yang Mangkir Sidang Kasus Aktivis Koto Aman

Baca: Empat Orang ASN dan Dua Honorer di Riau TERCIDUK Satpol PP di Kedai Kopi Saat Jam Kerja

Halaman 2/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved