Wabah Virus Corona
Siap-siap! Langkah Tegas yang Dilakukan untuk Tangkal Infeksi Virus Corona, Presiden Sudah Beri Kode
Presiden Jokowi sudah memberikan kode bakal ada tindakan tegas yang akan diberlakukan untuk menangkal virus corona bagi yang membandel
Sebab, para warga yang mudik itu rata-rata adalah pekerja informal yang mengandalkan pendapatan harian.
• PILU, Dokter Tolak Pelukan Kangen Anaknya Demi Cegah Virus Corona, Si Bocah Melongo Ayah Menangis
• Demi Selamatkan Nyawa Pasien Virus Corona RS Ini Gunakan Cara yang Tak Biasa!
"Mereka terpaksa pulang kampung karena penghasilan turun sangat drastis atau bahkan hilang," kata Jokowi.
Oleh karena itu Jokowi meminta jajarannya segera mengeksekusi berbagai program bantuan ke masyarakat sebagai dampak Covid-19 ini.
Ia juga meminta pemerintah daerah melakukan pengawasan kepada masyarakat yang baru saja tiba.
"Pengawasan di wilayah masing-masing sangat penting sekali," ujar Jokowi.(*)
Tak Cukup Imbauan, Jokowi Minta Langkah Lebih Tegas untuk Cegah Warga Mudik
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul : Tak Cukup Imbauan, Jokowi Minta Langkah Lebih Tegas untuk Cegah Warga Mudik
• Demi Selamatkan Nyawa Pasien Virus Corona RS Ini Gunakan Cara yang Tak Biasa!
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/pekanbaru/foto/bank/originals/para-medis-kami-butuh-apd-covid-19-gubri-syamsuar-sulit-didapatkan-wabup-inhu-akui-apd-kurang.jpg)