Pemko Pekanbaru
Super Hub Pemko Pekanbaru

Berita Riau

Duh, Mahasiswa Riau yang Kuliah di Luar Negeri Belum Bisa Pulang Kampung, Tak Ada Pesawat Beroperasi

Mahasiswa asal Provinsi Riau yang kuliah di luar negeri batal dipulangkan ke kembali ke Riau, Minggu (3/5/2020), karena tidak ada pesawat beroperasi

Penulis: Syaiful Misgio | Editor: Nurul Qomariah

Selama masa karantina, mahasiswa tersebut akan dijaga dengan ketat oleh petugas keamanan, baik itu dari Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP), Kepolisian, serta TNI.

"Karantinanya tidak main-main, betul-betul kita jaga dengan ketat. Ini juga bertujuan untuk kebaikan kita bersama," katanya.

Syamsuar berharap, nantinya semua mahasiswa dan pihak keluarga dapat memenuhi aturan-aturan yang telah ditetapkan, sehingga tidak terjadi hal-hal yang tidak diinginkan.

"Jangan sampai ada dulu keluarga menjenguk, nanti kalau sudah selesai karantina dan dinyatakan baik-baik saja akan segera dipulangkan ke keluarga," kata Gubri.

Gubernur Riau, Syamsuar menyampaikan perkembangan kasus Covid-19 di Riau, Kamis (2/4/2020).
Gubernur Riau, Syamsuar. (Tangkapan Layar Youtube Diskominfotik Provinsi Riau)

Pintu Masuk Perbatasan Sumbar dan Sumut Dijaga Ketat

Jelang pelaksanaan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) se Provinsi Riau, pintu masuk perbatasan Riau dengan provinsi tetangga akan diperketat.

Pengendara diperiksa secara ketat oleh petugas gabungan di pos yang ada diperbatasan.

Khususnya yang berbatasan dengan Sum

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved