Fera Kaget Buka Paket Kiriman, Pesan Drone yang Datang Air Mineral, Kisahnya Jadi Viral
Fera (31), warga Jakarta Barat kaget saat membuka pesanan drone yang dari sebuah online shop, yang ternyata isinya air mineral. Kisahnya ini viral.
Tak sedikit, pembeli ini memesan hingga puluhan gelas cup takjil dan minta dibungkus plastik.
Setelah dibungkus plastik, sang pembeli tersebut pamit pergi untuk mengambil sesuatu.
Tayangnya, pembeli tersebut tak kembali lagi untuk mengambil takjil yang sudah dipesan.
Hingga artikel ini tayang Kamis (6/5/2021), video TikTok itu ditonton sebanyak 435 ribu viewers.
Netizen pun ikut memberi komentar simpati pada akun TikTok itu.
"Percaya sama Allah mba..InshaAllah rejeki mas itu 10 kali lipat ke ibu," tulis @dyanayusnainikusuma.
"Tetap semangat mba, sesama pejuang receh, aku juga pernah alami. insya Allah akan gantinya. amin," komentar @evysilviapramana.
Sang penjual takjil, yakni Meyta Janto atau disapa Memey, membenarkan video TikTok itu cerita yang dialaminya sendiri.
"Iyaa saya sendiri tapi lebih tepatnya apa ya, kalau nipu terlalu berat kali ya," ucapnya dikutip dari Tribunnews: Viral Cerita Ibu Penjual Takjil Kena Tipu, Pembeli Tiba-Tiba Hilang padahal Pesanan Sudah Dibungkus
Kejadian itu terjadi pada hari Jumat (30/4/2021) di lokasi Memey berjualan, Manggarai Selatan, Jakarta Selatan.
Sekitar pukul 4 sore, seorang pria menghampiri Memey berniat untuk membeli takjil.
Pembeli itu menanyakan harga satu gelas cup takjil Memey ini.
"Dia mampir, terus nanya berapa 1 cup. Saya bilang, Rp 5 ribu per cup," lanjutnya.
Total Pesanan 21 Cup Takjil, Sempat Pergi lalu Balik Lagi
Akhirnya pria ini membeli 10 cup gelas takjil, sambil menelfon seseorang.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/pekanbaru/foto/bank/originals/kisah-wanita-kena-tipu-saat-membeli-drone.jpg)