Pemko Pekanbaru
Super Hub Pemko Pekanbaru

5 Orang Dijemput Maut Saat Isoman di Rumah, 2 di Rumah Sakit, Update Kasus Covid-19 di Kuansing

Malaikat maut menjemput 5 orang pasien positif Covid-19 yang isoman di Kuansing, 2 meninggal di rumah sakit

Penulis: Dian Maja Palti Siahaan | Editor: Nurul Qomariah
istimewa
Ilustrasi evakuasi jenazah pasien Covid-19 yang meninggal saat isoman. Di Kuansing Riau, 5 orang dijemput malaikat maut saat isoman di rumah, 2 orang meninggal di rumah sakit. 

Pada hari yang sama, Kuansing juga mencatatkan penambahan 52 kasus baru.

Dengan penambahan kasus baru ini, total kasus Covid-19 di Kuansing sebanyak 4.251 kasus. Pasien sembuh sebanyak 3.783 kasus.

Kasus aktif sebanyak 360 kasus. Terdiri dari 308 pasien isolasi mandiri dan 52 pasien dirawat di rumah sakit.

Pemkab Kuansing sendiri sejak 26 Juli lalu menerapkan PPKM level 3 hingga 2 Agustus 2021.

( Tribunpekanbaru.com / Palti Siahaan )

Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved