Berita Riau
Wapres Ma’ruf Amin Sudah Tiba di Pekanbaru, Ini Agendanya Hari Ini
Gubernur Riau Syamsuar bersama istri Hj Misnarni bersama Forkopimda menyambut kedatangan Wapres RI Ma’ruf Amin di Bandara SSK II Pekanbaru
Penulis: Syaiful Misgio | Editor: Nurul Qomariah
Istimewa
Gubernur Riau Syamsuar dan istri Hj Misnarni bersama Forkopimda menyambut kedatangan Wapres RI Ma’ruf Amin tiba di Bandara SSK II Pekanbaru.
Dalam arahannya, Danrem 031 WB, kepada pasukan pengamanan saat peninjauan dan pemeriksaan terhadap pasukan, diharapkan nantinya dapat bertugas dengan baik ketika di lapangan.
Pasukan yang diterjunkan sebanyak 2.000 personel disiapkan untuk pengamanan Kunker Wapres RI ke Riau.
Dari jumlah tersebut bisa saja akan terjadi penambahan personil dari hasil gladi di lapangan.
Karena menyesuaikan dengan kondisi dan kebutuhan yang ada.
( Tribunpekanbaru.com / Syaiful Misgio )
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/pekanbaru/foto/bank/originals/gubri-sambut-wapres.jpg)