Pemko Pekanbaru
Super Hub Pemko Pekanbaru

Berita Bengkalis

Nelayan Bengkalis Sekali Melaut Butuh 30 Liter Solar, Terpaksa Beli di Pengecer, Hasil Tak Tentu

Untuk melaut, Nelayan Bengkalis terpaksa beli di pengecer, namun hasil ikan yang didapat tak sebanding dengan modal yang dikeluarkan

Penulis: Muhammad Natsir | Editor: Nurul Qomariah
Tribunpekanbaru.com/Muhammad Natsir
Nelayan Bengkalis memperbaiki jaring saat sandar di Dermaga Meskom, kabupaten Bengkalis Riau. Mereka harus tetap bertahan di tengah naiknya harga solar subsidi dan sulit didapat demi kompor terus berasap. 

"Karena pasarnya atau masyarakat belum siap betul. Kalau kita naikkan harga lebih tinggi takut kalah saing juga dengan ikan dari luar, makanya kita tidak berani naikkan lebih tinggi lagi," tambahnya.

Sejauh ini pengakuan Alpan belum ada solusi dari pemerintah untuk harga minyak yang tinggi ini.

Terpaksa Nelayan Bengkalis yang harus pandai pandai agar tidak mengalami kerugian kalau melaut.

( Tribunpekanbaru.com / Muhammad Natsir )

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved