Berita Bengkalis
Jamaah Haji Kloter 10 BTH Bengkalis Lanjutkan Lontar Jumroh di Hari Tasyrik
Jamaah Haji Bengkalis tergabung dalam Kloter 10 BTH melanjutkan melempar jumroh pada hari pertama tasyrik
Penulis: Muhammad Natsir | Editor: Nurul Qomariah
Sekilas Zulkarnaen menggambarkan, saat perjalanan dari Arafah menuju Muzdalifah sangat padat.
Begitu juga dari Muzdalifah menuju Mina diwarnai dengan kemacetan.
"Fasilitas WC juga terbatas, buang air dan mandi antre, wudhu pun antri. Kemudian untuk salat dilakukan di tenda jamak qasar. Tapi ini semua tidak menurunkan semangat para jamaah untuk melaksanakan seluruh rangkaian ibadah dan Alhamdulillah berjalan dengan tertib dan lancar,” tambahnya.
( Tribunpekanbaru.com / Muhammad Natsir )
Berita Terkait: #Berita Bengkalis
| Mayat yang Ditemukan Gantung Diri di Bengkalis Sudah Diserahkan, Keluarga Ikhlas |
|
|---|
| Libur Panjang Akhir Pekan, Penyeberangan Roro Bengkalis Padat, Pengemudi Sampai Nginap di Pelabuhan |
|
|---|
| DTPHP Bengkalis Temukan Dua Anjing Positif Rabies Sepanjang 2025 |
|
|---|
| Dinkes Bengkalis Pastikan Tak Ada Penularan Rabies ke Manusia di Bengkalis |
|
|---|
| Pria di Bengkalis Dipalak saat Berteduh Sama Pacar, HP Dibawa Kabur, Pelaku Ngancam Pakai Obeng |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.