Kapolda Riau Sebut Brimob Adalah Pasukan Elit Polisi Kebanggaan Indonesia
Irjen Iqbal menjelaskan, Brimob menjadi kebanggaan bagi negara, bahkan mungkin dunia. Karena tak semua negara punya pasukan elit polisi.
"Pastikan kesiapsiagaan personel dalam sarana prasarana sehingga kita dapat melakukan quick response guna memitigasi bencana sebagai wujud kehadiran negara di tengah masyarakat," ulasnya.
Lalu, berkenaan dengan pergerakan kelompok kriminal bersenjata di Papua, Brimob diminta melakukan penegakan hukum dengan menjunjung tinggi HAM.
Termasuk dalam mengantisipasi ancaman terorisme.
Anggota Brimob harus bisa melakukan preventif strike dengan berkolaborasi bersama Densus 88 Anti Teror guna mengantisipasi pelaku teror melancarkan aksinya.
"Perlu diwaspadai adanya kelompok teror yang menggunakan isu konflik Palestina-Israel sebagai propaganda guna memicu aksi teror secara terorganisir," jelas Kombes Ronny.
Kombes Ronny menambahkan, Brimob harus berperan dalam penanggulangan konflik sosial.
"Jika terdapat konflik sosial yang telah mengganggu Kamtibmas, Brimob diminta melakukan tahapan penggunaan kekuatan sesuai SOP," ujarnya.
| Kapolda Riau Tegaskan Dapur MBG Hingga Distribusi Diawasi Ketat, Dipantau Aparat dan CCTV 24 Jam |
|
|---|
| Rapat Paripurna HUT Ke-26 Kabupaten Kuansing Bertabur Bintang |
|
|---|
| Pangdam Tuanku Tambusai, Gubernur Riau, Kapolda dan Bupati Kuansing Lantik 687 Dubalang Kuantan |
|
|---|
| Klaim Punya Video Syur dengan 5 Wanita Berbeda, Istri Brimob Ini Laporkan Suaminya ke Polda Sumsel |
|
|---|
| Dugaan Pemerkosaan Anak dioleh Oknum Brimob di Maluku: Berawal dari Bripka RN yang Mabuk |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.