TAG
Kasus Cabul Dekan FISIP Unri Nonaktif
-
Aliansi mahasiswa FISIP UNRI dan mahasiswa baru tagih janji Menteri Mendikbudristek, untuk pemberian sanksi administratif Dekan FISIP UNRI Nonaktif
Jumat, 12 Agustus 2022
-
Jaksa akan mempelajari terlebih dahulu putusan MA yang menolak kasasi perkara asusila Dekan FISIP UNRI nonaktif, Syafri Harto
Jumat, 12 Agustus 2022
-
Kasasi perkara pencabulan dengan pesakitan Dekan FISIP UNRI Nonaktif, Syafri Harto, kini sedang berproses di Mahkamah Agung (MA)
Senin, 1 Agustus 2022
-
aksa Penuntut Umum (JPU) telah merampungkan memori kasasi dalam rangka menolak vonis bebas Dekan FISIP UNRI nonaktif Syafri Harto
Sabtu, 16 April 2022
-
Tim JPU gabungan Kejati Riau dan Kejari Pekanbaru, telah merampungkan memori kasasi, dalam rangka menolak putusan bebas Dekan FISIP UNRI Syafri Harto
Rabu, 13 April 2022
-
Terkait putusan bebas Dekan FISIP UNRI nonaktif, Syafri Harto, tim JPU sedang menyusun memori kasasi secepatnya agar dapat diserahkan ke pengadilan
Rabu, 6 April 2022
-
Rian Sibarani, tim kuasa hukum korban dari LBH Pekanbaru menilai,hakim tak berpedoman pada Perma No:3 Tahun 2017 tentang penanganan perkara perempuan
Rabu, 30 Maret 2022
-
Sebanyak 115 orang personel kepolisian jaga ketat Pengadilan Negeri Pekanbaru saat sidang vonis Dekan FISIP UNRI nonaktif, Syafri Harto hari ini
Rabu, 30 Maret 2022
-
Dekan FISIP UNRI nonaktif, terdakwa dalam kasus pencabulan mahasiswi divonis bebas oleh majelis hakim Pengadilan Negeri Pekanbaru
Rabu, 30 Maret 2022
-
Dekan FISIP Unri Nonaktif Syafri Harto divonis bebas atas kasus dugaan pencabulan mahasiswi Rabu (30/3/2022).
Rabu, 30 Maret 2022
-
Ratusan mahasiswa ikut mengawal jalannya sidang vonis Dekan FISIP UNRI nonaktif, Syafri Harto, terdakwa kasus pencabulan mahasiswi
Rabu, 30 Maret 2022
-
Sempat ditunda, hari ini sidang vonis Dekan FISIP UNRI nonaktif digelar dan terbuka untuk umum setelah sebelumnya ditutup
Rabu, 30 Maret 2022
-
Syafril, seorang tim JPU menuturkan meski pun terdakwa menyangkal, maka penyangkalan ada unsur pemaksaan di situ, memaksa secara psikologis korban
Senin, 21 Maret 2022
-
Dekan FISIP UNRI nonaktif, Syafri Harto, terdakwa kasus pencabulan mahasiswi menjalani sidang tuntutan pada hari ini, Senin (212/3/2022)
Senin, 21 Maret 2022
-
Mahasiswa FISIP UNRI meminta kepada Jaksa Penuntut Umum (JPU) yang, agar bisa menuntut terdakwa dengan tuntutan maksimal
Senin, 21 Maret 2022
-
Dengan tangan diborgol dan menggunakan rompi tahanan, Syafri Harto digiring ke ruang sidang dengan pengawalan, ternyata sidang tuntutan batal digelar
Kamis, 17 Maret 2022
-
Rektor Universitas Riau (UNRI), Aras Mulyadi, batal lagi bersaksi di sidang kasus cabul, dengan terdakwa Dekan FISIP nonaktif, Syafri Harto.
Selasa, 22 Februari 2022