Pemko Pekanbaru
Super Hub Pemko Pekanbaru

Perantau yang Nekat Mudik di Sejumlah Desa Ini Akan di Karantina di Tengah Hutan Pinus

Lokasi ini akan dijadikan tempat tinggal sementara bagi siapa saja perantau yang nekat pulang kampung ke desanya.

Editor: M Iqbal
KOMPAS.COM/MOHAMAD IQBAL FAHMI
Pemerintah Desa (Pemdes) Serang, Kecamatan Karangreja, Purbalingga, Jawa Tengah menyiapkan tenda karantina bagi pemudik di tengah hutan pinus kompleks wisata Lembah Asri Serang, Kamis (30/4/2020). 

Begitu juga kendaraan yang akan masuk ke wilayah PSBB juga dikembalikan.

" Kalau di Purbalingga belum PSBB.

Jadi kami tataran pemeriksaan kesehatan dan menghimbau masyarakat yang mudik untuk melakuka karantina, " ujar dia.

Ia menuturkan hingga saat ini total kendaraan dari luar kota masuk Purbalingga mencapai 5936.

Data tersebut berdasarkan laporan tercatat di posko yang ada di lima titik perbatasan.

"Rata-rata kendaraan itu berasal dari Jakarta, "pungkasnya. (rahdyan trijoko pamungkas)

Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Unik, Beberapa Desa di Purbalingga Akan Karantina Perantau yang Nekat Mudik di Hutan Pinus, https://www.tribunnews.com/nasional/2020/05/03/unik-beberapa-desa-di-purbalingga-akan-karantina-perantau-yang-nekat-mudik-di-hutan-pinus?page=all.

Sumber: Tribunnews
Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved