Panik, Dikira Penipuan, Wanita Ini Akhir Pasrah Harus Bayar Ratusan Juta, Ternyata Ini Penyebabnya
Awalnya dikira penipuan, wanita ini jadi panik. Namun belakangan terungkap fakta yang bikin wanita ini tak berkutik dan harus bayar ratusan juta
Diketahui Johnson yang merupakan anak bungsunya telah melakukan beberapa kali transaksi di game tersebut. Sang anak melakukan transaksi mulai dari $1,99 hingga $99,99 untuk membeli bundle yang ada di game tersebut.
Dalam transaksi yang tercatat terlihat icon bergambar Sonic yang menunjukkan bahwa tagihan tersebut berasal dari game Sonic di iPad miliknya.
Pihak Apple pun menolak laporan yang dilakukan oleh Jessica tersebut.
Pihak Apple juga menambahkan ada pengaturan di iPad supaya transaksi tidak bisa dilakukan dengan mudah ketika anak membeli barang di game.
Baca juga: BEJAT,Rayu dan Lecehkan Anak Laki-laki Lewat Game Online,Rekam Aksi Mesum Dijual hingga Luar Negeri
Baca juga: Kronologi Pembunuhan Asiong, Gara-gara Utang Judi Game Online, Diculik, Disiksa & Mayat Dibuang
Pupus sudah harapan sang ibu mendengar kabar tersebut. Bak nasi sudah menjadi bubur, mau tidak mau sang ibu harus membayar tagihan tersebut.
Ini menjadi pelajaran bagi kita semua agar tidak membiarkan anak bebas menggunakan gadget. Terlebih ketika digunakan untuk bermain game yang saat ini memberikan opsi untuk membeli berbagai barang dengan uang asli.
Yang lebih penting lagi, kita juga harus mengetahui seluruh fitur yang ada di ponsel pintar. Supaya kejadian serupa tidak terjadi lagi di kemudian hari.(*)
Artikel ini telah tayang di kontan.co.id dengan judul ‘Demi beli barang di game HP, seorang anak habiskan lebih dari Rp 200 juta
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/pekanbaru/foto/bank/originals/dollar-as-foto-ilustrasi.jpg)