Sosok Mario Dandy Satriyo di Mata Temannya Shane, Ini yang Membuat Shane Turuti Perintahnya
Shane Lukas (19) membongkar karakter dan sosok temannya, Mario Dandy Satriyo termasuk kesaktian Rubicon yang dikendarai anak pejabat pajak itu.
Editor:
Ariestia
WARTA KOTA/YULIANTO
Melalui kuasa hukumnya, Shane Lukas (19) membongkar karakter dan sosok temannya, Mario Dandy Satriyo
"Suruh merekam dia (Mario). Dibilang begini 'Kamu rekam aja, kamu tidak akan ikut bertanggungjawab'," sambungnya.
Pengakuan Shane lainnya mengungkap 'kesaktian Rubicon'
Happy mengungkap dari pengakuan Shane, Mario tidak membayar ketika melintas di jalan tol.
"Dia (Mario) juga kalau bawa Rubicon menurut klien kami, dia selalu lewat (tol) tidak bayar. Ada dia bilang, 'ini Shane caranya nggak bayar lewat tol'," ungkap dia.
(*)
Baca Juga
| Menteri Bahlil Terbaik: Minta Kader Golkar Hentikan Laporan Pembuat Meme Dirinya ke Polisi |
|
|---|
| Sudahlah Ditinggal Nikah Masih Merayu Minta 'Jatah': Windy Kesal dan Sayat Alat Vital Sang Mantan |
|
|---|
| Sidang Bongkar Fakta Baru: Rp14 Miliar dari Harvey Moeis Mengalir ke Sandra Dewi untuk Tas Branded |
|
|---|
| Hanya Dipecat Tak Dipidana, 4 Polisi Terjerat Kasus Narkoba di Nunukan Itu Sempat Pulang ke Rumah |
|
|---|
| Soal Aktivitas 3.1 Disertai Kunci Jawaban di Halaman 53 PAI Kelas 7 SMP/MTs Kurikulum Merdeka |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/pekanbaru/foto/bank/originals/Tersangka-Shane-Lukas-19-dengan-mengenakan-baju-tahanan.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.