Pilwako Dumai 2024
Ferdiansyah Paling Tajir, Ini Daftar Harta Kekayaan 4 Balon Walikota Pilwako Dumai 2024
Ferdiansyah paling tajir, berikut ini daftar harta kekayaan 4 bakal calon atau Balon walikota yang disebut-sebut akan bertarung pada Pilwako Dumai
Penulis: pitos punjadi | Editor: Nolpitos Hendri
Balon walikota yang disebut-sebut akan bertarung pada Pilwako Dumai 2024 kedua adalah Hardianto .
Hardianto tercatat melaporkan harta kekayaan nya sebanyak empat kali ke KPK.
Pertama kali, Hardianto melaporkan harta kekayaan nya saat menjadi calon anggota DPRD Riau.
Hardianto melaporkan harta kekayaan nya pada 30 April 2020 dengan jumlah Rp.5.611.654.134
Setelah terpilih menjadi anggota DPRD Riau, Hardianto kembali melaporkan jumlah harta kekayaan nya pada 31 Desember 2020 dengan jumlah Rp.6.158.543.664
Setahun kemudian, Hardianto kembali melaporkan harta kekayaan nya pada 31 Desember 2021 dengan jumlah naik menjadi Rp.7.443.469.691
Tahun berikutnya, Hardianto melaporkan harta kekayaan nya saat masih menjadi anggota DPRD Riau pada 31 Desember 2022 dengan jumlah yang naik menjadi Rp.7.530.831.207
3. Paisal
Balon walikota yang disebut-sebut akan bertarung pada Pilwako Dumai 2024 ketiga adalah Paisal.
Paisal tercatat melaporkan harta kekayaan nya ke KPK sebanyak 7 kali.
Pertama kali, Paisal melaporkan harta kekayaan nya pada 20 November 2014 saat ia menjadi Kepala Dinas Kesehatan Pemko Dumai dengan jumlah Rp.852.903.607
Kali kedua, Paisal masih menjabat sebagai Kepala Dinas Kesehatan Pemko Dumai dan melaporkan harta kekayaan nya pada 31 Desember 2017 dengan jumlah yang naik menjadi Rp.1.615.314.491
Tahun berikutnya, Paisal masih menjabat sebagai Kepala Dinas Kesehatan Pemko Dumai dan melaporkan harta kekayaan nya pada 31 Desember 2018 dengan jumlah yang naik menjadi Rp.2.598.313.717
Dua tahun kemudian, Paisal menjabat sebagai Staf Ahli Bidang Pemerintahan, Kemasyarakatan dan Sumber Daya Manusia Pemko Dumai dan melaporkan harta kekayaan nya pada 31 Desember 2019 dengan jumlah yang naik menjadi Rp.3.042.180.203
Dua tahun kemudian, Paisal terpilih menjadi Walikota Dumai dan melaporkan harta kekayaan nya pada 31 Desember 2021 dengan jumlah yang naik menjadi Rp.4.620.944.295
| Kapolres Dumai Dampingi Kapolda Riau Berkunjung Ke PPK Dumai Timur |
|
|---|
| KPU Dumai Gelar Lomba TPS Menarik dan Ajak Warga Jangan Golput di Pilwako Dumai 2024 |
|
|---|
| Bawaslu Dumai Lakukan Pengawasan Melekat Hingga ke TPS |
|
|---|
| Polres Dumai Gelar Apel Siaga Pengawasan dan Penertiban APK |
|
|---|
| Kapolres Dumai AKBP Dhovan Sampaikan Apresiasi, Debat Pilwako Dumai Kedua Berjalan Lancar |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/pekanbaru/foto/bank/originals/Ferdiansyah-Paling-Tajir-Ini-Daftar-Harta-Kekayaan-4-Balon-Walikota-Pilwako-Dumai-2024.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.