TAG
kelapa sawit
-
Rakor DBH Kelapa Sawit di Pekanbaru Sepakat Ubah UU 33 Tahun 2004
Rumusan hasil dari rapat koordinasi (Rakor) terkait Dana Bagi Hasil (DBH) kelapa sawit di Pekanbaru akan diserahkan kepada Presiden Joko Widodo.
Minggu, 12 Januari 2020 -
Gubernur dari Daerah Penghasil Sawit di Indonesia Berkumpul di Pekanbaru, Sepakat Bahas Perubahan UU
Pada pertemuan tersebut setidaknya hadir sebanyak 18 provinsi penghasil kelapa sawit di Indonesia.
Minggu, 12 Januari 2020 -
Harga TBS Sawit Riau Naik Jadi Rp 2.037,52 Per Kilogram
Harga Tandan Buah Segar (TBS) Kelapa Sawit di Riau terus mengalami kenaikan di semua kelompok umur.
Selasa, 31 Desember 2019 -
Sawit Indonesia Ditolak Uni Eropa, Pemerintah Bakal Stop Ekspor Nikel, Jokowi: Ngapain Kita Takut
Bermula dari sawit Indonesia yang ditolak Uni Eropa, kini Indonesia berencana stop ekspor sejumlah komoditas unggulan.
Rabu, 18 Desember 2019 -
Mengenaskan, Petani di Pelalawan Riau Ini Tewas dengan Leher Tergorok Pisau Egrek Kelapa Sawit
Seorang petani di Desa Kampung Baru Kecamatan Ukui Kabupaten Pelalawan Riau ditemukan tewas dengan leher tergorok di kebun kelapa sawit.
Minggu, 15 Desember 2019 -
Disdikbud Siak Riau Kembangkan Muatan Lokal Pendidikan Lingkungan Kelapa Sawit
Muatan lokal (mulok) Pendidikan Lingkungan Kelapa Sawit (PLKS)sesuai dengan pengembangan program Siak Hijau, yang kini booming menjadi ciri khas Siak.
Rabu, 13 November 2019 -
Harga TBS Sawit Riau Pekan Ini Kembali Naik, Tertinggi untuk Kelompok Umur 10-20 Tahun
Harga Tandan Buah Segar (TBS) Kelapa Sawit di Riau terus mengalami kenaikan di semua kelompok umur.
Selasa, 12 November 2019 -
PTPN V Riau Targetkan Sertifikasi ISCC Untuk Seluruh Unit Pabrik
PT Perkebunan Nusantara V Riau terus berkomitmen untuk menekan emisi gas rumah kaca yang dihasilkan dari seluruh rangkaian kegiatan produksi
Jumat, 8 November 2019 -
HEBOH! Ular Piton 7 Meter Ditemukan di Kebun Kelapa Sawit Warga Riau Perutnya Seperti Berisi Manusia
Heboh! Ular Piton sepanjang 7 meter memangsa babi hutan di kebun kelapa sawit warga Riau, BBKSDA akan lakukan evakuasi
Rabu, 23 Oktober 2019 -
IRT di Riau Nekad Bawa Narkoba, Polisi Cegat Tersangka di Kebun Kelapa Sawit Saat Kendarai RX King
Seorang ibu rumah tangga atau IRT di Riau nekad bawa Narkoba jenis sabu-sabu, polisi cegat tersangka di kebun kelapa sawit saat kendarai RX King
Selasa, 15 Oktober 2019 -
Gajah Liar di Riau Resahkan Warga, Sempat Masuk ke Kebun Kelapa Sawit Warga
Gajah liar keluar dari habitatnya di Riau resahkan warga, sempat masuk ke kebun kelapa sawit warga
Senin, 14 Oktober 2019 -
Bertemu Perdana Menteri Belanda, Presiden Jokowi Singgung Soal Kelapa Sawit
Jokowi juga sempat menyinggung kebijakan Uni Eropa yang melarang produk kelapa sawit. Padahal, Indonesia salah satu negara produsen kelapa sawit
Senin, 7 Oktober 2019 -
Harga TBS Sawit Riau Kembali Turun 2,11 Persen dari Pekan Lalu
Sempat naik selama beberapa pekan, Harga Tandan Buah Segar (TBS) Kelapa Sawit di Riau saat ini kembali mengalami penurunan.
Rabu, 2 Oktober 2019 -
DAFTAR Harga TBS Kelapa Sawit Pekan Ini di Riau, Harga TBS di Riau Turun 4.79 Persen dari Pekan Lalu
Daftar harga Tandan Buah Segar (TBS) kelapa sawit pekan ini di Riau, harga TBS di Riau turun 4.79 persen dari pekan lalu
Selasa, 10 September 2019 -
PNM Kukuhkan Klaster SISKA Pekanbaru, Beri Pendampingan 30 Pelaku UMK
PNM dengan menginisiasi program pengembangan ternak sapi yang terintegrasi dengan perkebunan kelapa sawit yang terkenal dengan istilah SISKA
Minggu, 8 September 2019 -
Habis Api Terbitlah Sawit di Lahan Bekas Karhutla di Sarolangun, Jambi
Di lahan yang dilanda kebakaran dan apinya berhasil dipadamkan Satgas Karhutla, kini sudah tumbuh sawit atau karet.
Minggu, 25 Agustus 2019 -
Jikalahari Minta Gubri Ambil Sikap Nyata Tertibkan Perusahaan Sawit Ilegal
Jaringan Kerja Penyelamat Hutan Riau (Jikalahari) meminta kepada Gubernur Riau, Syamsuar untuk menertibkan perusahaan sawit ilegal.
Kamis, 25 Juli 2019 -
Suruh Tiga Pria Panen Sawit di Kebun Orang Lain, Polisi Bekuk Warga Pasir Pandak Rohul
MK dituduh telah melakukan tindak pidana pencurian dengan pemberatan (curat), atau menyuruh orang melakukan dan ikut serta melakukan pencurian.
Kamis, 11 Juli 2019 -
Perintahkan Orang Lain untuk Panen Sawit di Kebun Milik Korban, Pria Ini Tak Berkutik Saat Dibekuk
Setibanya di TKP, polisi bersama korban dan 2 saksi menjumpai 3 laki-laki tidak dikenal sedang memanen buah kelapa sawit di kebun korban.
Kamis, 11 Juli 2019 -
Soal Dugaan Bibit Sawit Palsu Wabup Kuansing Disarankan Lapor ke Penegak Hukum
Dikatakan Dosen Universitas Islam Riau (UIR) ini, langkah yang lebih tepat memang melaporkan ke penegak hukum.
Kamis, 13 Juni 2019