Jaksa Agung Tekankan Bawahan Pakai Hati Nurani: Tak Ada Lagi Ambil Kayu Sebatang Kalian Pidanakan!
Burhanuddin saat menghadiri acara Ground Breaking pembangunan Kantor Kejaksaan Tinggi (Kejati) Kaltim di Samarinda.
“Ada niatan apa mereka. Tolong jangan asal menentukan mereka sebagai tersangka. Apabila mereka memang niatnya (korupsi) sudah begitu. Apa boleh buat (harus ditindak),” katanya.
• Letakkan Bawang Merah di Sudut Ruangan Rumah, Ini Manfaat Luar Biasa yang Anda Rasakan
• Karyawan Swasta Bergaji Dibawah Rp 5 Juta dapat Bantuan Rp 600 Ribu, BERIKUT Cara & Syaratnya
• KISAH 19 Anak Yatim dan Piatu serta Miskin dan Duafa Tidur Beralas Tikar dan Kadang Direndam Banjir
Saat di Kaltim
Seperti diketahui, Jaksa Agung melakukan groudbreaking pembangunan Kantor Kejaksaan Tinggi (Kejati) Kalimantan Timur.
Selain itu juga dihadiri beberapa pejabat seperti Gubenur Kaltim, Isran Noor, Gubernur Kaltara, Irianto Lambrie, Bupati PPU Abdul Gafur Masud dan Walikota Samarinda Syaharie Jaang.
Selain melakukan groundbreaking gedung Kejati Kaltim, kegiatan ini secara simbolis meresmikan gedung Kejari Samarinda dan sarana pendukung Kejari Penajam Paser Utara
Sumber: Tribunnews.com/Tribun Kaltim
