Tips Perkasa di Ranjang dan Perbanyak Sperma, Konsumsi Tumbuhan dan Makanan Penyubur Sperma Berikut
Berikut ini tumbuhan dan makanan penyubur sperma atau tumbuhan dan makanan yang bisa bikin sperma sehat serta pria perkasa di ranjang
Penulis: pitos punjadi | Editor: Nolpitos Hendri
Namun perlu Anda perhatikan bahwa konsumsi daging merah berlebihan tidak baik untuk kesehatan jantung Anda.
Hindari juga daging olahan.
Salmon juga merupakan sumber omega-3 yang tinggi yang berguna mencegah gumpalan kolestrol di pembuluh darah serta membantu melindungi jantung terhadao kelainan irama jantung.
Jadi, selain sperma Anda sehat, dengan ikan salmon Anda juga sekaligus mendapatkan manfaat kesehatan memiliki kadar lemak darah (kolesterol) yang baik.
5. Cokelat Hitam
Jika Anda dalam program untuk mempercepat Kehamilan , jangan ragu untuk ‘mencekoki’ suami Anda dark chocolate, sebab dark chocolate juga makanan penyubur sperma yang paling efektif.
Cokelat hitam banyak mengandung L-Arginin HCL, sebuah asam amino yang diperlukan untuk meningkatkan jumlah sperma dan volume sperma.
Secara umum diet yang baik untuk produksi sperma adalah diet yang rendah lemak, tinggi protein, sayuran dan gandum.
Nah, agara kualitas dan jumlah sperma naik, maka konsumsilah makanan penyubur sperma secara teratur.
Selain itu, hindarilah stres berlebih dan berolahragalah secara teratur.
Selain itu, ada juga tumbuhan penyubur sperma yakni :
1. Pisang
Pisang banyak ditemukan di pasar tradisional atau di pasar modern dan pilihlah pisang yang berkualitas bagus.
2. Kacang-kacangan
Kacang-kacangan ini, semua jenis kacang-kacangan
3. Bawang Putih
4. Tomat
Tomat bisa ditanam sendiri di pot atau di halaman bersamaan dengan bunga.
5. Blueberry⠀
6. Brokoli ⠀
7. Buah Naga
Buah naga saat ini sudah banyak di pasar tradisional, tokoh buah atau pasar modern.
Buah naga juga bisa ditanam di halaman rumah sebatang atau dua batang.
(Tribunpekanbaru.com / Pitos Punjadi)
