Pemko Pekanbaru
Super Hub Pemko Pekanbaru

'Lie Detector Itu Tak Berguna', Eks Jenderal Ini Sebut Hasil Bisa Dimanipulasi Meski Tersangka Jujur

Menurut Aryanto Sutadi orang yang memiliki karakter mahir atau pandai berbohong akan dengan mudah mengelabui lie detector.

Editor: Muhammad Ridho
TribunManado/ Handout
Baru Terungkap Hasil Tes Kebohongan Bharada E, Bripka Ricky dan Kuat Maruf, Terbongkar Siapa Pertama 

Bharada E Jujur

Pusat Laboratorium Forensik (Puslabfor) Polri mengumumkan hasil uji polygraph atau lie detector terhadap Richard Eliezer alias Bharada E.

Hasil ini disampaikan Andi Rian di Puslabfor, Sentul, Bogor, Jawa Barat.

Sekedar informasi bukan hanya Bharada E, tersangka pembunuhan Brigadir J yang lain juga turut diperiksa, yakni Ferdy Sambo, Bripka RR, Kuat Maruf, dan Putri Candrawathi.

Berdasarkan lie detector Bharada E, Bripka RR, dan Kuat Maruf, jujur atau No Deception Indicated.

Sementara untuk Putri Candrawathi belum diketahui hasilnya, dan Ferdy Sambo akan diperiksa, pada Rabu (6/9/2022).

“Hasil uji polygraph terhadap RE, RR, dan KM, hasilnya No Deception Indicated alias jujur,” kata Andi Rian.

Jenderal bintang satu ini mengatakan tes polygraph dilakukan untuk memperkaya alat bukti petunjuk.

https://jakarta.tribunnews.com/2022/09/06/putri-candrawathi-diperiksa-lie-detector-mantan-jenderal-ungkap-karakter-yang-bisa-tipu-hasil-tes?page=all

( Tribunpekanbaru.com )

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved